tyana seorang perempuan yang dipaksa kuat demi membahagia orang orang tersayangnya namun ia harus mengorbankan kebahagiaannya sendiri dan selalu memberikan senyuman palsunya.
"cha, kalau dipikir pikir hidup gue mirip drama korea ya" ucap gadis berparas seindah senja itu pada acha,-sahabatnya yang super pendiam.
acha hanya mendengus geli.
"key,lo udah ngucapin tuh kata puluhan kali sama gue, bosen tau"
keira hanya tersenyum pada acha yang masih berkutat dengan novel veronica roth di tangannya.