
Ini tentang cerita biasa yang sering kalian baca di tempat lain, hanya ada sedikit perbedaan, aku harap kalian suka !! HAPPY READING GUYS !! . . Orvala Theobrama adalah seorang gadis yang kaya, cerdas dan mandiri. Namun, itu tidak bisa menyelamatkannya dari penderitaan karena ayahnya sang pemilik Perusahaan Ternama di berbagai negara akan menikah lagi dengan seorang wanita yang sudah bersumpah akan membuat hidupnya sengsara. Vala pun berencana akan pindah dan mencari tempat tinggal baru, asal jauh-jauh dari sang ayah dan perempuannya. . . Sementara itu, Cionaraka Andinata, Pria dingin dengan sejuta pesona yang mempunyai Kedudukan tertinggi di perusahaan keluarganya sebagai CEO, Harus menikah sebelum ulang tahunnya yang ke 29 atau ia akan kehilangan jabatan serta warisan dari sang ayah. Namun, ia belum menemukan seorang wanita yang dianggapnya pantas, sampai suatu ketika takdir mempertemukannya dengan Orvala dengan kejadian tidak terduga !! . . Penasaran ? Ikuti terus yuk !!Tutti i diritti riservati
1 parte