Tentang hati yang lelah karena semua sikapnya. Karena hati bukanlah yang terbuat dari baja dan besi. Hati ya hati yang bisa terluka paling dalam dan sakit bukan main
-------
Harusnya kamu mencoba jujur, tak tertutup
Karena melupakan tidak semudah jatuh cinta
Dan ternyata hati ini masih terpaut oleh nya..
Maaf jika ternyata melupa tak bisa
dan sekarang ingin rasanya untuk kembali dengan berbagai cara termasuk menjadi orang yang berbeda untuk membuatmu jatuh cinta kembali...
apakah masih bisa
atau malah semuanya terasa sia-sia?