The Lucian : Story of The Hidden Kingdom
  • Reads 298
  • Votes 46
  • Parts 8
  • Reads 298
  • Votes 46
  • Parts 8
Ongoing, First published Dec 21, 2015
Mature
Biarkan aku bercerita kepadamu.

Sebuah buku usang mengatakan, dulu terbentang sebuah negeri yang diselimuti kebahagiaan dan berkah dari-Nya. Di mana tanaman tumbuh menjulang tinggi dan di dalamnya dipenuhi kehidupan yang damai nan tentram. Hewan berkeliaran dengan bebas dan manusia hidup berbaur di dalamnya.

Sebutlah negeri itu dengan tanah kebebasan. Tanah kebebasan yang memiliki nama Lucian, yang berati Negeri Bercahaya.

Tiba-tiba kegelapan menggerogoti negeri tersebut dan membuatnya terancam.

Digariskan seorang wanita dengan hati mulia lah yang dapat menyelamatkan negeri itu. Wanita dengan rambut selembut mawar dan hati yang sesuci air kehidupan. Akankah wanita itu datang dan menyelamatkan Lucian? Ataukah wanita itu justru menghancurkan harapan Sang Pencipta?


Ide cerita di adaptasi dari Fanfiction 'Forest In Memory' yang di ubah sedemikian rupa. Warning 18+ untuk adegan kekerasan dan segala konten yang dirasa tidak layak untuk dicerna di bawah umur. Karya pertama saya ^^

Salam,

Ahn_Ahra
Np: cerita ini di private untuk follower mulai dari Chapter 6 sampai selesai
All Rights Reserved
Sign up to add The Lucian : Story of The Hidden Kingdom to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Honey in His Venom (On Going) cover
Become An Antagonist  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
I'm Not A Villainess (End) cover
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
ayahkuu 💦 cover
DANGER cover
The Bride Of Olympus cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover

Honey in His Venom (On Going)

37 parts Ongoing

Follow me, Vote and Comment yaa! Menceritakan tentang Azalea Mevia Kaban yang tak pernah menyangka novel usang di sebuah kafe akan menjadi tiketnya menuju sebuah kisah yang belum pernah ia bayangkan sebelumnya. Saat matanya terbuka, ia menemukan dirinya berada dalam tubuh 'Amora Moonvale Salvatore', sosok yang bahkan tak pernah disebutkan dalam novel 'Another Love' yang terakhir ia baca. Tapi kejutan tak berhenti di situ saja. Amora ternyata adalah adik dari second lead pria yang terobsesi pada protagonis wanita. Terjebak dalam alur yang tak pernah ditulis, Azalea harus menavigasi dunia baru yang menjadi tempat tinggalnya. Rahasia tersembunyi, cinta tak terduga, dan pilihan sulit akan membuat Azalea bertanya-tanya. "Apakah ia masih hanya seorang pembaca yang menjadi figuran, atau kini menjadi pemeran utama dalam kisah yang belum pernah tertuliskan?" Start : 05-02-2025