Reason Love (ff Sehun)
  • Reads 451,925
  • Votes 26,764
  • Parts 77
  • Reads 451,925
  • Votes 26,764
  • Parts 77
Ongoing, First published Feb 01, 2016
Mature
END - Reason Love
On Going - Another REASON LOVE

•ReasonLove•

Oh Sehun, seorang CEO muda berstatus duda dan mempunyai anak tampan bernama Oh Haowen. Bertemu dengan dokter anak bernama Han Sema karena ketidak sengajaan takdir yang membawa Haowen untuk berlindung di rumah Sema setelah berhasil lari dari penculiknya. Bagaimana takdir menerkam mereka?


Mencari dan menemukan seseorang untuk mengisi hatiku, itu tidak masuk dalam tujuan hidupku. Tapi dia, dengan kelancangannya masuk begitu mudahnya dan merubah duniaku. Segalanya menjadi lebih indah dan lebih menakutkan dalam satu waktu. -Sehun on Reason Love

'Mommy', hangat dan nyaman. Berjanjilah daddy, jangan buat mommy pergi lagi. -Haowen on Reason Love

Kelihangan dan tertinggalkan sesuatu yang sangat menakutkan bagiku. Lelah menjadi sosok kuat dan tegar, biarkan aku memperlihatkan sisi lemahku untuk bahagia. Bantu aku dan jangan pernah berfikir sedikitpun untuk pergi meninggalkanku. -Sema on Reason Love 



•AnotherREASONLOVE•

Perjodohan tidak selalu tentang keterpaksaan jika kita menangkap maksud baik dari sang perencana.



#MaribudidayakanVOTE #do'ntbesilentriders
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Reason Love (ff Sehun) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Fiction -sungjake✔ cover
Second Best [ RONY X SALMA ] cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
Kesayangan Bunda cover
Kisah Tak Sempurna cover
He Fell First and She Never Fell? cover
Stars Behind the Darkness (End) cover
Dosa Ku cover
Rafa  cover
After Graduation cover

Fiction -sungjake✔

77 parts Complete

Jake, dia adalah seorang profesional player mendadak melemah ketika mengetahui jika dirinya adalah seorang omega. Demi membuatnya bangkit, Jake harus mendekatkan dirinya kepada Park Sunghoon yang merupakan rival dari timnya sendiri. #1 in sunghoon ||020924 #1 in jake ||030924 #1 in sungjake ||040924 ➡️25.08.24 ©2024