My Bad Girl (Melvin D. Franklin)
  • Reads 1,624,746
  • Votes 67,062
  • Parts 13
  • Reads 1,624,746
  • Votes 67,062
  • Parts 13
Complete, First published Feb 21, 2016
Series #4 Fantasi 

[Sequel Mine - Melvin D.Franklin]

Hai namaku Melvin. Anak kedua yang lahir dari perut Mama-ku tersayang setelah Kelvin dan sebelum Deira. Kami kembar tiga bukan berarti wajah kami sama. Papa-ku seorang pria gagah dan otoriter yang bernama Sean D. Franklin. Berperawakan keras dan disiplin. Tapi sifat kerasnya itu tidak mempan untuk istri tercintanya, Nyonya Atika D. Franklin. Dari kembaranku si Kelvin dan Deira, akulah yang paling terakhir menemukan pasangan. Apalagi gadis itu adalah gadis urak-urakan. Dia pembalap liar dan mulut sexy-nya itu sering digunakan untuk mengumpat dan menghina. Apa aku bisa menaklukannya?

****

[Tersedia dalam bentuk Ebook di Google Play Store]
All Rights Reserved
Sign up to add My Bad Girl (Melvin D. Franklin) to your library and receive updates
or
#22keyla
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Mr. Fangs  #1 (Completed) cover
Losing My Comfort (CakShill) cover
Sacrifice And Pain  cover
sweet vampire (Transmigrasi Bl) cover
Still Here cover
Night In Chicago ♧ cover
Mine cover
Cahaya Terpisah cover
My Fierce Secretary [Girls Knight #1] || TERBIT cover
1000 Years (New Version) | End ✓  cover

Mr. Fangs #1 (Completed)

28 parts Complete

"aku akan mencintaimu, biarlah usia hanya menjadi angka, peduli setan dengan apa yang di katakan orang! Bahkan penjara terasa lebih indah dari pada aku harus tinggal di istana tanpamu" -Alden Darragh Alden Darragh, seorang Ace tertinggi vampire sekaligus pengusaha termuka tidak akan menyangka bahwa ia bisa jatuh cinta kepada gadis yang mengobrak- abrik segalanya. Gadis yang mengubah jalur hidupnya dan gadis yang menuntunnya ke hidupan yang sangat rumit sekaligus indah.k yaitu Camryn Lizbeth Payton, gadis berusia 14 tahun yang memiliki kehidupan yang kelam hingga ia bertemu dengan malaikat bertaringnya.