Story cover for NATHANNETHA by elateivea
NATHANNETHA
  • WpView
    Reads 727,117
  • WpVote
    Votes 2,327
  • WpPart
    Parts 21
  • WpView
    Reads 727,117
  • WpVote
    Votes 2,327
  • WpPart
    Parts 21
Complete, First published Feb 22, 2016
Semuanya berawal dari keretakan hubungan orang tua Netha, kepindahan sekolahnya sampai kejadian itu terjadi. Kini, setelah semua yang terjadi, mampukah Nathan mengembalikan kepercayaan diri Netha? Atau semuanya hanya menjadi abu-abu?
  
  "Apapun keadaannya, gue akan terus disini, mencintai lo, Neth." katanya.

  "Lo gak pantes ada di deket dia lagi!" ucap yang lain.

-181117
All Rights Reserved
Sign up to add NATHANNETHA to your library and receive updates
or
#997insecure
Content Guidelines
You may also like
Putih & Abu-abu  by lovelysunsett
22 parts Complete
Satu hal yang Anne tidak sukai dari kehidupan SMA, tentang sombongnya anak borju, belagunya the most wanted, ngesoknya senior, dan menyeramkannya geng kapak. Perjalanan kisah SMA-nya dimulai ketika ia bertemu dengan Dandy yang mempertemukannya dengan Agil. Agil merupakan senior agit idaman semua Adek kelas perempuan. Selain dia jago basket, rupanya yang tampan blasteran Indo Arab, katanya dia juga dingin sehingga jarang sekali dari mereka yang berhasil mengetuk pintu hati Agil. Dibalik sikapnya yang dingin, sekalinya dia mendekati perempuan pasti berakhir pada sebuah harapan yang palsu. Bukan, bukan Agil yang menjadi korban php, kabarnya Agil yang selalu nge-phpin banyak perempuan didekatnya. Oleh karena itu salah satunya hal yang paling dibenci Anne. Mereka yang dipredikati the most wanted, pasti memanfaatkan predikatnya itu hanya untuk menggaet banyak perempuan cantik di belakangnya. Tetapi semua berbeda ketika Anne berkesempatan untuk mengenal Agil lebih dekat. Dan banyak sekali rahasia yang Anne baru ketahui setelah itu. Nyatanya semua tidak seperti yang Anne pikirkan selalu buruk. Akhirnya Anne harus terjebak pada perasaannya yang aneh, akibat dari rasa bencinya yang perlahan mulai tumbuh menjadi benih-benih cinta disela kedekatan mereka. "Lo tuh aneh ya Gil, nggak pasti! Udah? Nggak ada yang mau diomongin lagi kan?" tutur Anne tegas. "Setahu gue, cewek nggak suka kalau ditinggal pergi tanpa kepastian. Intinya gue sayang sama lo, udah pasti kan?" -Kai Agil Pratama. If you want the truth, ask something! Because grey cannot shine without Black and White.
The Hope (Completed) by sapereaude16
38 parts Complete
"always hope without hopeless" --- Nama gadis itu Gwynetha Gladys.Gadis yang berusia 17 tahun yang akrab disapa Netha oleh orang terdekatnya dan suka menerbangkan balon yang berisi harapannya layaknya lampion.Paras cantiknya membuatnya menjadi primadona di hari pertamanya bersekolah di Sma Merpati Awalnya Netha hanya sosok remaja yang menjalani kehidupannya bukan untuk cinta,namun semuanya berubah ketika takdir membuatnya bertemu dengan sosok cowok yang entah mengapa menumbuhkan perasaan aneh di hati Netha Sebut saja nama cowok itu Devan Aiken Cowok yang menjabat sebagai ketua osis di Sma Merpati dan menyatakan cinta kepadanya setelah 3 hari ia bersekolah di sekolah itu,walaupun sebelumnya ia di tuduh sebagai perusak hubungan Devan dan kekasihnya.Devan juga sosok yang selalu mengumbar rayuan gombalnya dan membuat Netha serasa ingin terbang hingga ke lapisan langit ketujuh Semuanya berjalan manis dan membuat Netha bahagia sampai suatu hari Devan perlahan menjauhinya dan kembali dekat dengan mantan pacarnya yang dulu.Hal itu membuat Netha terpuruk dan merasa kalau dirinya tengah mendapat karma,belum lagi tentang satu kenyataan hidup yang baru diketahuinya setelah 17 tahun dan membuatnya ingin mengakhiri hidup saat itu juga. Lantas,bagaimanakah akhir dari kisah ini dan bagaimana kelanjutan kisah Netha tentang balon harapannya yang ternyata berasal dari seseorang yang tak ia duga? --- Hanya kisah klise yang menceritakan tentang kisah harapan hidup seorang gadis yang bukan hanya dalam hal percintaan namun juga menyangkut keluarganya. Started : 12 Maret 2018 Finished : 6 Desember 2018 #780 - teen fiction [21/03/2018] #454 - teen fiction [22/03/2018] #379 - teen fiction [23/03/2018] #346 - teen fiction [24/03/2018] #327 - teen fiction [09/04/2018] #305 - teen fiction [10/04/2018] #182 - teen fiction [25/04/2018] #162 - teen fiction [02/05/2018]
You may also like
Slide 1 of 10
Having You cover
Tanya Hati [END] cover
Say My Name cover
Putih & Abu-abu  cover
KETOS i'm sorry ! [Complete] cover
The Hope (Completed) cover
Fake Nerd  cover
CHERYL [Completed] cover
She is fake nerd?✔(Proses Revisi) cover
Nissa & Nathan (COMPLETED) cover

Having You

23 parts Complete

Jatuh cinta dengan dia mungkin suatu hal yang mudah tapi memilikinya mungkin hanya akan menjadi harapan bagiku.... Sakit hati........ Mungkin . . (PART 1 DI ARSIPPP! )