Sticking With Mr. Kim ✔
  • Reads 141,311
  • Votes 12,560
  • Parts 22
  • Reads 141,311
  • Votes 12,560
  • Parts 22
Complete, First published Feb 26, 2016
Saat umur 12 tahun, dengan lantang Kyungsoo mengatakan kepada kedua orang tuanya, bahwa; Ia tidak akan pernah menikah. Sampai ia menemukan kloningan Mr. Darcy. Hal tergila yang pernah ia katakan. Kyungsoo menyukai kisah klasik Pride and Prejudice. Ia sangat mencintai karakter Mr. Darcy hingga ia bermimpi memiliki suami berperawakan sama seperti tokoh favoritnya. Ia menjadi seorang Editor, berharap suatu saat ia menemukan karakter yang nyata seperti Mr. Darcy.

Hingga seseorang datang menjadi tetangganya, Kim Jongin. Pria yang angkuh, sombong, dingin namun tampan. Dia bersikap sangat menyebalkan namun Kyungsoo menyukainya. Diam-diam ia mendnegar bahwa sebenarnya Jongin tengah mencari seorang istri. Kyungsoo berpikir mimpinya akan segera menjadi kenyataan. Kyungsoo harus mendapatkannya. Now, I'm sticking with Mr. Kim.
All Rights Reserved
Sign up to add Sticking With Mr. Kim ✔ to your library and receive updates
or
#3kai
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Kesayangan Bunda cover
The Power of Mutant  cover
After Graduation cover
He Fell First and She Never Fell? cover
Second Best [ RONY X SALMA ] cover
Death Letter [Short Story] ✔︎ cover
DRAGON cover
antagonis wife [TERBIT] cover
Dosa Ku cover

Kesayangan Bunda

84 parts Ongoing

FIKSI