Enchanted
  • Reads 398
  • Votes 13
  • Parts 6
  • Reads 398
  • Votes 13
  • Parts 6
Ongoing, First published Mar 01, 2016
Kesempatan itu hilang seiring orang itu pergi. Diam, ku tak tau harus bagaimana ketika setengah jiwaku, terhalang bersatu dengan setengah jiwaku yang lain. Tembok penghalang begitu tinggi, bahkan untuk melihat ujungnya, aku dan orang itu tak bisa. Kami sama-sama dibutakan dengan jarak tembok yang tak ternilai jauhnya. 
Kepercayaan adalah tembok itu. Kepercayaan yang berbeda, yang sudah dipeluk masing-masing daripada aku dan orang itu. Berharap suatu hari nanti tiba saatnya, tembok itu hancur dengan kekuatan cinta yang tumbuh diantara kami selama 7 tahun lamanya. 
Sedih, ternyata itu tak cukup kuat, sebaliknya, tiba saatnya hari dimana tembok itu berultimatum untuk  berada di sana selamanya. 
Disitulah kami menyerah diantara keinginan untuk terus berusaha.

Dan disitulah, aku bertemu kamu. Seseorang yang mungkin tak sengaja lewat di hidupku, atau seharusnya ada?

Kamu, dengan sejuta cara untuk membuka kembali jiwaku yang masih mencari setengah daripada dirinya, mencoba segala cara menjadi setengah jiwaku yang lain. 

Aku tak menolak, tetapi tak ingin berpura-pura, tetapi percayalah, esok, jika keinginan membuka hati sudah datang.. 
Aku ingin jatuh hati pada caramu berpikir, pada caramu meramu hari depan, bukan sekedar pengertian-pengertian yang tanpa diingatkan pun aku pasti melakukannya.
All Rights Reserved
Sign up to add Enchanted to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
Dark Love cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
GAVIN 21+ cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Hello, KKN! cover
My Husband My Badboy! 21++  ( ENDING )  cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Trapped With My Brother Friend

37 parts Ongoing

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...