A Love Playbook
  • Reads 186,873
  • Votes 6,696
  • Parts 8
  • Reads 186,873
  • Votes 6,696
  • Parts 8
Complete, First published Mar 03, 2016
Mature
"Cinta tuh gak ada dalam kamus hidup aku, kayak mecin cinta itu bikin goblok!" -Miss N-
"Dalam kamus hidup saya, cinta itu anugrah" -Mr. Z-



Zharfan Widyanto seorang "nice guy" bertemu dengan seorang wanita yang berteori bahwa "Cinta itu cuma bikin Goblok" dalam suatu insiden di hari pahitnya.

Ia berfikir cukup sekali bertemu wanita bar-bar itu, tapi ternyata takdir berkata lain. Zharfan kembali bertemu wanita itu secara tak terduga dan membuatnya terjebak dalam suatu hal yang lebih gila lagi.

Akankah wanita yang selalu skeptis tentang cinta membuat harinya terasa manis? Atau akan hanya membuat daftar panjang dari hari-hari pahitnya?
All Rights Reserved
Sign up to add A Love Playbook to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
LOVELY KARENINA (SUDAH TERBIT) by dindinthabita
17 parts Complete
Karenina Ara adalah gadis blasteran Indonesia-Jepang-Yunani yang kuliah di jurusan Designer Paris. Dia gadis yang ceria, periang dan lincah seperti kupu-kupu. Selama bertahun-tahun tinggal di Paris namun mempunyai aksen yang buruk terhadap bahasanya. Diawali dengan sebuah lukisan gadis cantik berambut panjang yang dikaguminya di sebuah pameran di gedung seni Paris, Nina bertekad menemukan sang pelukis untuk mencari tahu keberadaan gadis di dalam lukisan. Nina sedang mencari seorang model untuk memperagakan gaun rancangannya untuk ujian akhir semester. Pencariannya berakhir pada sebuah apartemen di pinggiran Paris, sang pelukis yang pendiam dan dingin, seorang pria Indonesia yang seakan menyelubungi dirinya dengan selimut ketidakpeduliaan. Sang pelukis dengan ketus menolak permintaan Nina untuk mengetahui keberadaan gadis yang dilukisnya. Namun Nina pantang menyerah dan terus mencari cara agar bisa bertemu sang gadis dan akhirnya membuat dia kerap kali menjumpai sang pelukis. Nina terpesona dengan si pelukis. Ketika dia mengetahui arti si gadis dalam lukisan, Nina bertekad untuk bersama sang pelukis. Dia bertekad untuk membuat sang pelukis tersenyum dan menatap dirinya. Ali Rasyid memutuskan untuk meninggalkan Indonesia dan hijrah ke Paris sebagai pelukis. Meninggalkan pekerjaan reporternya dan tak lagi menyentuh kamera. Dia tak pernah lagi tersenyum sejak kekasih yang dicintainya meninggal akibat Leukimia. Berada di Paris yang merupakan tempat kenangan terakhirnya bersama Natalie, membuat Ali melukis sosok Natalie yang ada di benaknya. Dia menolak segala apapun yang ingin memasuki hidupnya. Tetapi tiba-tiba seorang gadis muda mendatanginya dan memohon untuk dipertemukan gadis yang dilukisnya. Ali mencoba mengabaikan gadis itu namun gadis itu semakin ingin bertemu dengannya. Mencoba mendobrak selimut dingin yang melingkupi hatinya. "Pandanglah aku, aku bisa membuatmu tersenyum, sama seperti dia yang mencintaimu. "Karenina Ara. Seri lanjutan dari Lovely Natalie
You may also like
Slide 1 of 10
There's Something Wrong in the Office cover
Kembang Kawisari cover
Pembalasan Rita cover
ALZELVIN cover
Falling Leaves In December Night [FINISH] cover
A Beautiful Heartbreak (Sudah Terbit E-book) cover
LOVELY KARENINA (SUDAH TERBIT) cover
don't be afraid, papa mama is here cover
You. Yes. You. (End) cover
Out Of The Box cover

There's Something Wrong in the Office

23 parts Complete

cerita tentang Ellen, fresh graduate yang terdampar di sebuah butik tanpa sinyal. sialnya, doa Ellen selalu dikabulkan. Dan Ellen pun harus berjibaku dengan berbagai konsekuensi yang harus ia lalui akibat do a doanya. Hak cipta dilindungi Undang-Undang © Terima kasih sudah mampir baca dan vote 😊