We Are Your Fault
  • Reads 7,515,740
  • Votes 154,901
  • Parts 18
  • Reads 7,515,740
  • Votes 154,901
  • Parts 18
Complete, First published Mar 06, 2016
Sebagian sudah diunpublish

Ebook :  https://play.google.com/store/books/details?id=leQvDwAAQBAJ

Berawal dari One Night Stand yang tidak Rere sadari. 

Akhirnya ia dinikahi oleh Kenzo dengan tujuan masing-masing.

Beberapa minggu menikah. Akhirnya mereka memutuskan untuk bercerai. Namun saat Kenzo akan melayangkan gugatan perceraian ke pengadilan, Rere dinyatakan hamil.

Wanita itu sudah pasrah. Dia tak mempermasalahkan Kenzo yang akan menceraikannya dan karena sikap Kenzo yang selalu kasar padanya. Rere menjadi yakin jika perceraian adalah yang terbaik.

Namun entah mengapa, tiba-tiba Kenzo berada pada titik kegamangan. Dia ragu untuk menceraikan Rere.

Masalah rumah tangga mereka yang memanas, tiba-tiba semakin membuat Kenzo semakin pusing saat masa lalu menghampiri pria itu.

Masa lalu yang begitu menyakitkan untuknya.

*

Cerita sudah dibukukan. Ebook sudah tersedia di playstore.

Mau membaca tanpa membayar? 
Cerita akan direpost tiap bbrpa bulan sekali.
All Rights Reserved
Sign up to add We Are Your Fault to your library and receive updates
or
#198hate
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Blue And Gray(Snharem) END cover
The Escapist cover
cinta yang rumit cover
Video Chats cover
Voloti (SELESAI) cover
SEVEN SHOTS cover
Après Le Mariage (PUBLISHED) cover
Love Hurts cover
Stuck cover
Love In The Purple Sea cover

Blue And Gray(Snharem) END

10 parts Complete

dia yang kehilangan cahaya Long story of sun centrichrm kim sunoo Lee heeseung park jay park sunghoon shim jake yang jungwon nishimura riki heesun heenoo