9 parts Complete Cerita bersumber dari sudut pandangku sebagai perempuan dalam menemani perjuangan seorang abdi negara dari nol hingga sukses
.
.
Awalnya kami hanya sebatas teman yang kini menjadi pasangan. Banyak yang ingin menjadi pasangan seperti kami. Orang lain yang melihat mungkin berfikir "aku ingin sepertinya, mereka hebat masih bisa bersama sampai sekarang", tanpa mereka semua tau bahwa terlalu banyak lika liku yang dihadapi, sampai pada akhirnya....
.
.
Akankah kisah ini berlanjut menjadi kisah bahagia untuk dijalani, ataukah menjadi kisah bahagia untuk dikenang.
.
.
.
Cerita ini tidak banyak berdialog
Lebih banyak bermonolog
❤❤❤