Suddenly, I'm Loving You
  • Reads 51
  • Votes 0
  • Parts 2
  • Time <5 mins
  • Reads 51
  • Votes 0
  • Parts 2
  • Time <5 mins
Ongoing, First published Mar 17, 2016
Aruna
Jantungku terus berdegup. Aku masih gemetar. Beberapa hari mataku tak kunjung terpejam. Seolah isi kepalaku hanya terisi olehmu. Membayangkanmu sendirian. Dan melihatmu sendirian. Membuat hatiku teriris hingga kakiku hanya ingin bergerak lalu menyapamu.
Aku mencintaimu. Andai aku bisa bersama denganmu. Memikirkanmu membuat hariku benar-benar indah. Sadin, kini aku bermimpi bisa memelukmu. Aku mencintaimu dan berharap suatu saat kamu menjadi milikmu.
Sadin, aku melihatmu bersinar seperti mentari. Aku yakin mentari pun iri melihat binar matamu. Kamu cantik, Sadin. Apalagi ditambah lengkungan bibirmu. Terlihat sangat cantik. Aku harus mengaku padamu hari ini. Sebelum hari ini berlalu. Sebelum kamu pergi dan aku tak lagi mampu melihatmu.
Walaupun saat itu menjadi sulit untuk melepas genggamanmu. Tapi aku tahu bahwa hatiku adalah milikmu sepenuhnya.
Sadin
Aku mencintaimu walaupun aku tak bisa mengatakannya padamu. Kamu selalu menjadi satu-satunya yang selalu berada di sisiku. Aku tidak merasa ini sulit karena ada kamu di sisiku. Aku berharap suatu hari nanti, aku bisa memanggilmu tanpa beban. Maukah kamu menungguku? Terima kasih untuk selalu berada di sini menemaniku.
All Rights Reserved
Sign up to add Suddenly, I'm Loving You to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
The QB Bad Boy: Playing for Keeps cover

The QB Bad Boy: Playing for Keeps

51 parts Complete

As Dallas and Drayton navigate life in the spotlight, Spencer is navigating intense feelings for Nathan - her best friend's brother. ***** Dallas and Drayton are planning their wedding, talking babies and learning how to navigate life in LA now that Drayton is a hotshot football player in the big leagues. Meanwhile, Spencer and Nathan are back at home in Colorado, coming to terms with their feelings for one another and learning how to co-parent with Grayson, the father of Spencer's daughter. Will the realities of adult life strengthen them - or will their relationships break? [Sequel to The QB Bad Boy and Me] [[word count: 150,000-200,000 words]]