ELNATHANIAL
  • Reads 2,839,672
  • Votes 177,291
  • Parts 34
  • Reads 2,839,672
  • Votes 177,291
  • Parts 34
Complete, First published Mar 29, 2016
Nathanial, ketua OSIS yang banyak disukai orang karena sikapnya yang baik. Namun sayangnya, Adisty yang dia cintai tidak menaruh hati padanya. Melainkan Adisty malah mencintai Elnathan, adiknya yang terkenal dengan segala kebiasaan buruknya.

Elnathan yang terkenal dingin pada semua gadis perlahan berhasil membuka hatinya karena usaha Adisty yang tak henti. Namun ketika sang hati berhasil terjamah, sebuah masa lalu terbongkar diantara mereka.

Masa lalu yang menyisakan sakit tersendiri. Masa lalu yang dapat mengubah segalanya, termasuk segala yang telah mereka lalui bersama. Dan masa lalu itu bukan tentang cinta melainkan keluarga.
 

Let's find their stories.
  Highest rank #8 in teen-fict 25 Okt 2016
  
  Warning:
  Typo everywhere dan beberapa part diprivate
  
  Copyright 2016 © by AnitaPrastiwi
All Rights Reserved
Sign up to add ELNATHANIAL to your library and receive updates
or
#720cool
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Ketua Kelas VS Perusuh Kelas [Telah Terbit] cover
A COOL BOY [SUDAH TERBIT] cover
My Ice Boy [Completed] cover
Kaesar cover
Darka 2 cover
My Dangerous Junior cover
Antagonis's Secret Wife (Slow up)  cover
Asya Story (SELESAI) cover
MAHESA cover
Tentang Gara (COMPLETED) cover

Ketua Kelas VS Perusuh Kelas [Telah Terbit]

74 parts Complete

[TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA] "ALDI! KAYAKNYA LO MAU GUE SERET KE RUANG BK LAGI YA!" "Aduh jangan ke BK dong, aku maunya ke pelaminan aja sama kamu." "Gue capek banget dah liat lo! Arhh!" "Capek karena mikirin gue terus ya?" ©story by Rainniya 2017