Love VS Gengsi
  • Reads 341
  • Votes 33
  • Parts 6
  • Reads 341
  • Votes 33
  • Parts 6
Complete, First published Apr 02, 2016
Prolog

Gue sekarang udah duduk dibangku SMA.Dan gue dari dulu sampai sekarang paling gengsi dalam hal bercinta.Tapi menurut temen-temen gue,gak mungkin kalo remaja sekarang ini gk kenal sama yang namanya CINTA.

Oiya,kenalin nama gue Viona Kartika,biasa dipanggil Vio.Gue juga punya 3 sahabat yang unik.Yang pertama namanya Willona,dia itu orangnya bawel,galak,tapi dia itu orangnya penuh kasih sayang.Yang kedua namanya Andira,dia itu baperan,sering nyanyi nyanyi gak jelas bareng Frisca,tapi dia itu anak yang paling pinter dari kita kita.Nah,yang terakhir Frisca,dia itu anaknya lucu,sering banget gemes sama orang dan masih ke kanak-kanakan,dia juga suka kucing.

1

**Di sekolah

"Vio..gue tadi malem dibaperin sama someone!"ucap Willona sambil menggoyangkan badan Vio.
"Masa,sumpeh lo?"jawab gue dengan nada agak bercanda.
"Ih serius gue,sumpeh gue baper setengah mati tau gak"ucapnya sambil memasang muka serius
All Rights Reserved
Sign up to add Love VS Gengsi to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hyper cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Dark Love cover
Hello, KKN! cover
Trapped With My Brother Friend cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Just an escape cover
Love from Sleeping Beauty  cover

FORBIDDEN DESIRE (21+)

22 parts Ongoing

Tentang nafsu yang tidak pada tempatnya dan bukan pada orang yang seharusnya.