"Bagaimana dengan dirimu yang egois terhadapku?" Bahkan mengenalmu rasanya sudah cukup lama. Ferla seorang gadis ceria yang berpacaran sejak smp yang berawal dari cinta monyet mereka. Awal yang dikira hanya kebetulan akhirnya menjadi cinta yang sampai sekarang tetap tumbuh diantara mereka. Hingga akhirnya jarak pun memisahkan terjadi kesalahpahaman antara mereka yang selalu menjadi perdebatan.