Story cover for Berbeda by dyeraaaa
Berbeda
  • WpView
    Reads 18,654
  • WpVote
    Votes 526
  • WpPart
    Parts 26
  • WpView
    Reads 18,654
  • WpVote
    Votes 526
  • WpPart
    Parts 26
Complete, First published Apr 08, 2016
Noah dan Tania selalu bersama dan bertahan memperjuangkan cinta mereka


Kisah yang selalu dihina dan dianggap terlarang oleh agama karena menjalin cinta berbeda agama


Kisah yang selalu dihakimi orang orang sekitar mereka


Bisakah mereka melewati benteng tinggi yang memisahkan mereka berdua?


Bisakah mereka mendapatkan akhir yang bahagia?


"Noah hanya untuk Tania dan Tania hanya untuk Noah! Sejauh apapun kau pergi hati ini selalu ada untukmu" 

- Tania Riza Nisar-
All Rights Reserved
Sign up to add Berbeda to your library and receive updates
or
#361bedaagama
Content Guidelines
You may also like
Tembok Yang Sangat Tinggi. (On Going) by mpitedicion
13 parts Ongoing
"Jika suatu hari nanti, jika aku mencintai orang yang tak seagama dengan ku, maka aku ikhlas untuk dirinya pergi." ~Fana Fitriana Srifandi "Apapun yang terjadi, aku akan memperjuangkan itu walaupun sesakit apapun rintangan nya." ~Johanes Cristopher ......... "tunggu dulu Fana! aku ingin membicarakan dulu sesuatu penting, jangan dulu pergi!." ucap Johanes yang terus menerus mengejar Fana, ia terus engah engah sekaligus pasrah dengan Fana Fana pun akhirnya berhenti dan memutarkan balik badan nya menghadap Johanes, Fana sudah dibasahi cadar nya dengan air mata. "CUKUP TAFIQ!.." ucap Fana dengan lantang, Johanes pun berhenti dengan jarak yang sedikit menjauh, Johanes kecewa, kesal, campur aduk. "sampai kapan pun itu.. kita tidak akan bersatu! diibaratkan aku senja kamu malam, tak akan bisa bersatu. misalkan saja kamu mualaf karena aku, aku pun tak akan menerima itu!." Fana pun tak berhenti dari tangis nya, Johanes pun diam terpaku dan kata kata itu sangat menyayat hati. "karena di agama kami, sesuatu hal itu hanya untuk Allah hanya untuk tuhan, bukan hanya manusia apalagi manusia biasa seperti ku. cukup sampai sini, jika pun kita menikah, kita dalam bahaya." ucap Fana "dan jika boleh jujur, aku pun mengagumi mu Tafiq." sambung Fana sebelum ia pergi meninggalkan Johanes, setelah ditinggal Fana, Johanes pun menangis dalam diam. "Fana..." ucap lirih nya. ..... bagaimana dengan kelanjutan nya yaa?? yuk pantengin trus!!
You may also like
Slide 1 of 7
satu Hati Beda Agama  cover
ELBITHARA cover
KALINDRA  cover
Tembok Yang Sangat Tinggi. (On Going) cover
FADLAN cover
Cinta Beda Agama cover
ANTARA DOA DAN RASA cover

satu Hati Beda Agama

12 parts Complete

di satukan oleh cinta di sadarkan oleh agama. "Halo dek , ikut abang yok!" "jangan goda aku bang , kita beda agama." "lu mau sampai kapan ngejalin hubungan yang jelas-jelas gak akan ada akhirnya ini?" "sampai salah satu dari kita menemukan kebahagian masing-masing." "kalau seandainya aku pindah agama menurut kamu gimana?" "kalau kamu pindah agama hanya demi cinta mending jangan. lebih baik seperti ini sampai kamu berada di titik dimana kamu ingin pindah agama bukan karena cinta tapi karna ketulusan dan juga murni dari hati kamu." "ternyata merelakan seseorang yang sangat kita cintai itu sakit ya?" "memang pada dasarnya seperti itu. cinta menyatukan kalian tapi agama dan takdir yang memisahkan kalian. gw yakin lu juga bisa menemukan sosok yang seperti dia tapi di versi agama lu , semangat bro!." annyeong yeorobun............ kitten kembali dengan cerita baru kitten. saranghaeyo♡♡♡♡