Segala rasa yang selalu kusimpan dalam dada, juga isi hati yang mungkin aku rasakan hingga nanti. Teruntuk seseorang yang selalu di hati, meski tak pernah memasukkanku dalam hati. Juga bagi seseorang yang sangat berarti, yang sangat mengerti siapa diri ini. Sahabat, serta keluarga.