Story cover for en Pointe by etliefste
en Pointe
  • WpView
    Reads 316
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 316
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 1
Complete, First published Apr 15, 2016
"Hidup itu terus berjalan. Kalau kalian malah berdiam diri, dunia yang justru berjalan di depan kalian. Hanya orang bodoh yang berdiam diri di depan batu, menangisinya sepanjang hari." -Lana

"Aku khawatir, dia tak mau lagi membagi ceritanya denganku." -Romeo

Bila menangis dapat menghilangkan beban emosional, lantas mengapa tak orang-orang lakukan?
Bila menangis adalah cara terbaik dalam mengungkap sebuah keinginan,  mengapa masih ada orang yang berpura-pura menangis demi keinginan ego?

Tangisan itu cerminan sifat. Orang yang selalu menangis akan dianggap lembek oleh orang-orang sekitar.
Tangisan itu picik. Lihat saja rengekan koruptor dari meja hijau.
Tangisan itu palsu. Bukankah semua dilakukan demi simpati?

Tangisan itu...



©etliefste2016 and credits to the pic sketcher [such an amazing drawing skill :)) ]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add en Pointe to your library and receive updates
or
#109ballet
Content Guidelines
You may also like
Strong Girl [TELAH TERBIT] by memelfit
42 parts Complete
Beberapa bab ditarik karena sudah terbit:) AWAL PUBLISH : MARET 2017 *** WARNING : Cerita ini SANGAT berbahaya! Membuat mata bengkak, ingin mengumpat terus-menerus, membuat Anda berpikir keras, dll. Ilustrasi foto beda2, itu terserah kalian aja. Foto cuma ngeilustrasiin pose dll. Sekian. Terima kasih. Bisa dibaca tanpa membaca "Devil Girl" terlebih dulu *** Tidak selamanya kehidupan kita akan terus berjalan mulus, akan ada saatnya hidup kita mendapat ujian. Tidak selamanya juga hidup kita selalu mendapat ujian, akan ada saatnya kebahagiaan datang menghampiri. Debriefing : Q : "Berubah?" A : "Iya." Q : "Mengapa?" A : "Entah, mungkin karena ada yang menginginkan ini semua." Q : "Merasa ada yang kehilangan?" A : "Kurasa tidak." Q : "Bagaimana mungkin?" A : "Mungkin saja." Q : "Mengapa sangat yakin?" A : "Karena tidak ada yang menginginkanku 'di sini'." Q : "Dimana maksudnya di sini?" A : "Keluarga." Q : "Bagaimana bisa tau bahwa keluarga Anda tidak menginginkan Anda? Bagaimana bisa menyimpulkan seperti itu?" A : "No coment." Q : "Apa yang mereka lakukan?" A : "No coment." Q : "Lalu, bagaimana Anda bisa melewati semuanya? Dengan apa?" A : "Smile, because that's all I can do." ☜Sometimes it's better to be alone, so no one can hurt you☞ ⏪?????⏩ Happy reading? ⏪?????⏩ Simpulan komentar : Membingungkan, gak jelas alurnya, nangis, ngakak, kecewa, bahagia, dll. Sekuel Devil Girl, Book 2 📚 Cover by Mel ≈Strong Girl, @memelfit | ©2017 | All Rights
ANTAGONIS MOTHER || REVISI by kolormerahjambu
29 parts Complete
"Jadi cewek badass itu bukan pilihan, tapi keharusan-apalagi kalau hidup lo tiba-tiba jadi karakter paling sial di novel orang lain!" "Cewek tangguh itu bukan yang nggak pernah nangis, tapi yang bisa ngasuh dua anak sambil nyari suami baru dan tetap glowing di dunia fiksi!" Clara Adhiya, alias Ara, cewek SMA biasa yang hidup damai di dunia nyata. Bukan cewek cantik ala drakor, bukan juga orang kaya yang bisa beli skincare tiap minggu. Tapi soal cowok ganteng? Jiwanya selalu tergerak. Demi keturunan yang cakep, Sist. Tapi tiba-tiba... BRAKKK! Dia bangun bukan di kasurnya, tapi di dunia novel yang dulu cuma dia baca doang. Dan parahnya lagi, dia masuk ke tubuh ibu-ibu kere antagonis, punya dua anak, dan dicap nyebelin sama semua tokoh utama. "Astagfirullah... ini siapa anak-anak ini? Kok manggil gue mama? MAMA SIAPA?!" Tiba-tiba dari yang biasanya cuma nyari cowok buat konten story, sekarang dia harus: ✅ Ngasuh anak ✅ Ngurus dapur ✅ Survive dari dunia fiksi yang pengen dia ubah ending-nya ✅ Dan ya... nyari suami baru kalau sempat 😌 "Ubur-ubur ikan lele~ jadi janda itu enggak easy~ tapi gua bukan Clara kalau nggak bisa dapet cowok baru sambil masak nasi~" Kehidupan Clara berubah jadi reality show absurd: drama, komedi, air mata palsu, dan cinta sejati (semoga). Tapi meski hidup jungkir balik, Clara tetap punya satu prinsip: "Kalau hidup udah chaos, ya ditertawakan aja. Sambil skincare-an." 📛 WARNING: Tingkah Clara mengandung unsur kebodohan yang tidak layak ditiru. Kecuali kamu mau jadi janda fiktif dua anak. 😩🙏🏻 --- Kalau kamu suka cewek lucu, ngasal, penuh akal, dan bisa ngelawak sambil multitasking jadi mama, yuk ikutan masuk ke dunia chaos ini. Karena kadang, jadi tokoh antagonis itu justru paling seru 😎
Aku Bukan Vellyne [END] by anvaya11
53 parts Ongoing
FOLLOW TERLEBIH DAHULU SEBELUM MEMASUKI AREA‼️ --- Zellyn Starla Marvelyn adalah seorang gadis dengan satu cita-cita sederhana, yaitumasuk surga. Namun, bukannya disambut gerbang nirwana, ia malah terbangun di tubuh Vellyne Xaveira Prameswari, seorang sahabat karib si antagonis dari novel terakhir yang ia baca. ​Dalam narasi asli novel tersebut, Vellyne adalah boneka yang hanya mengikuti arus, terseret dalam berbagai konflik, dan berakhir mengenaskan sebagai korban tanpa keadilan yang kematiannya hanya berfungsi sebagai bumbu tambahan dalam cerita. Kini, dengan tubuh baru dan pengetahuan akan takdir yang mengerikan, Zellyn menolak mati sia-sia demi alur. Ia bertekad merasakan semua manisnya hidup yang belum sempat ia raih di kehidupan sebelumnya. ​Apakah ia akan membiarkan benang takdir Vellyne menjeratnya kembali ke kuburan dingin yang sudah diramalkan sang penulis? Atau, dengan licik ia akan menyabotase plot yang sudah tertulis, dan mengukir ulang ending cerita sesuai keinginannya? Di antara intrik para tokoh utama, rahasia yang kian mengejutkan, dan romantisme yang tak terduga, permainan mengubah takdir telah dimulai. ​"Semoga kehidupan ini lebih baik dari sebelumnya... dan lebih seru!" ​Ke mana arah cerita ini? Mari kita saksikan langkah cerdik sang figuran yang menolak mati! --- Setiap manusia diberi pikiran yang berbeda, jadi... DON'T PLAGIAT 🫰🏻 ⚠️⚠️⚠️⚠️ Mungkin ada beberapa chapter yang agak aneh, itu karna aku revisinya waktu lagi ngantuk berarti. Maaf ya... ⚠️ Tinggalkan jejak setelah membaca ⚠️ Kalo tidak suka, pura pura suka aja (: HAPPY READING‼️
Become an Extra or Main Character [END] by abcde_zzZZ
36 parts Complete
Sebuah pertanyaan. Bagaimana caranya untuk bahagia? . . . Seorang perempuan yang hidup tanpa kebahagaiaan, kini mendapatkannya dengan mudah. Caranya? Tidak ada. Kebahagiaannya itu lenyap seolah ditelan bumi sejak ia lahir dan membuka matanya. Kehidupannya yang miris sungguh sangat disayangkan. Tapi, satu kejadian yang ia anggap itu adalah awal kebahagiaannya adalah... Saat ayahnya sendiri yang mengambil nyawanya. Sebuah kebahagiaan yang perempuan itu dapatkan sekian lama, akhirnya lenyap lagi karena suatu hal yang kembali terulang. Dalam mimpinya, seorang gadis memberinya harapan dengan hidup bahagia bersama orang-orang yang akan mencintainya. Tapi itu pun kembali lenyap seakan kebahagiaan enggan untuk dimiliki oleh perempuan itu. • • • Apakah kehidupan keduanya ini bisa menebus penderitaannya? Jika bisa, bagaimana cara mempertahankannya? Dan jawabannya selalu, TIDAK. • • • " Katanya, kebahagiaan tidak bisa terus dimiliki. Layaknya roda berputar, semua hal bisa didapatkan, meski itu hal yang tidak diinginkan. Semua hal yang didapatkan tidak akan selalu hal baik. Baik di dunia manapun, hal baik tidak selalu tetap. Itu bukanlah hal yang kekal. Tidak perlu juga mencari apa itu kebahagiaan dan bagaimana cara mendapatkan kebahagiaan. Karena saat mensyukuri semua yang kita miliki, saat itu juga kita akan merasakan kebahagiaan dengan cukup." Ucap seseorang yang sudah terbiasa menerima kebahagiaan selama hidupnya dan tidak pernah tahu apa itu kesengsaraan. . . . ⚠️⚠️⚠️ →Cerita ini murni hasil imajinasi saya sendiri❗ →Tidak menerima plagiarisme dalam bentuk apapun❗ →Mohon maaf jika mungkin ada beberapa kata yang kurang tepat atau salah pengetikan, dan juga mungkin ada kesamaan dalam nama atau watak karakter. ⚠️⚠️⚠️ ♡♡♡
You may also like
Slide 1 of 8
ELGITA  (TERBIT) cover
Strong Girl [TELAH TERBIT] cover
Paradise cover
ANTAGONIS MOTHER || REVISI cover
Perder El Amor cover
Aku Bukan Vellyne [END] cover
FRAGMENT (From ALTERITY) cover
Become an Extra or Main Character [END] cover

ELGITA (TERBIT)

66 parts Complete Mature

Warning ❗Plis, no copy paste/plagiat cerita orang❗sebelum membaca Vote dan follow. ⚠️ Sebagian part di hapus untuk kepentingan penerbitan. Jika ingin membaca lebih lengkapnya, bisa membeli novelnya melalui marketplace shopee penerbit: rangkai_media.id ⚠️ Gita hanya ingin hidup seperti remaja lainnya. Bersekolah, menari dan dicintai keluarganya, tapi dunia tak seindah itu. Dipaksa bertahan di rumah yang tak pernah menganggapnya anak . Gita hidup dibawah bayang - bayang kekerasan fisik dan batin. Di sekolah pun dia tak menemukan pelarian. Sahabat yang dulu dekat, kini berubah menjadi pelaku perundungan yang melukai. Sampai akhirnya, Elvan hadir. Pemuda asing yang melihat luka yang tak semua orang peduli. "Kalau mau nangis, nangis aja. Gak usah ditahan." "Menangis ngak bikin lo lemah. Kadang itu yang bikin lo bertahan." Di antara luka, hujan, dan tarian yang dipaksakan tetap indah. Gita belajar satu hal penting, bahwa bertahan bukan soal kuat atau tidak, tapi soal berani mencintai diri sendiri meski dunia terus menolak. "Aku juga pengen ngerasain pelukan dari orang yang aku panggil Mama..." "Apa Gita begitu menjijikan sampai kalian ngak mau makan satu meja pun denganku?"