19 parts Ongoing [ judul awal : jadi Daddy Dadakan]
Tahu bulat emang enak kalo dadakan,tapi beda cerita dengan gino gernanda alfaro yang bernasib dijadikan seorang Daddy dadakan sekaligus menjadi orang tua oleh kehadiran dua buah tuyul kecil yang membuat kehidupan nya seketika berubah.
Di usianya yang masih menginjak tujuh belas tahun,masa dimana seharusnya ia menghabiskan waktu remajanya dengan bersenang senang namun waktu tersebut kini malah tersita oleh kehadiran dua bocah kecil yang menerobos masuk ke kehidupan nya secara paksa.
Bukan hanya itu, dalam hal percintaan nya ia pun dibuat tertarik dengan pesona seorang gadis cantik yang memiliki sifat galak dan jutek di sekolahnya namun sifat yang dimiliki gadis tersebut seolah tidak menjadi penghalang bagi Gino untuk mendapatkan cinta nya,ia pun berjuang untuk itu meski perjuangan nya selalu di tolak mentah mentah oleh gadis itu.
Sampai di suatu ketika,saat ia berhasil mendapatkan semua nya perlahan satu persatu masalah mulai hinggap dalam hidupnya,dari masalah yang terkecil sampai yang terbesar hingga membuat hubungan nya dengan seseorang hampir berakhir dan bersamaan dengan itu ia harus merelakan sesuatu yang sudah ia anggap sebagai bagian terpenting dari hidupnya pergi jauh darinya.
Ini tentang Gino yang merawat dua buah tuyul kecilnya dan juga tentang kisah cintanya.
____
Baca aja siapa tau suka!!
#papamuda