Story cover for Kunang-kunang Di Langit Ibukota by RandyArya
Kunang-kunang Di Langit Ibukota
  • WpView
    Reads 7,574
  • WpVote
    Votes 1,427
  • WpPart
    Parts 68
  • WpView
    Reads 7,574
  • WpVote
    Votes 1,427
  • WpPart
    Parts 68
Ongoing, First published Apr 21, 2016
"Sungguh, aku tak sanggup menerima cinta yang kau berikan. Rasa itu terlalu mahal jika dipersembahkan kepada perempuan seperti diriku. Aku ini kupu-kupu malam," ucap Yasmin pedih.

"Walau bagi orang lain kau adalah kupu-kupu malam, tapi bagiku kau adalah kunang-kunang yang akan menyinari langit hidupku yang selama ini kelam dan tak berbintang," jawab Dante dengan ketulusan yang tak dibuat-buat.

"Kau telah salah jatuh cinta,"

"Cinta tak pernah salah,"

***

Kisah romantis ini akan mengungkap sisi lain dibalik gemerlap kehidupan Ibukota, Jakarta. Dibumbui romansa cinta sang pelacur dengan seorang penjahat.

Sejahat-jahatnya seorang penjahat, dia masih punya rasa sayang. Sebinal-binalnya seorang pelacur, dia masih punya rasa cinta.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Kunang-kunang Di Langit Ibukota to your library and receive updates
or
#59dramatic
Content Guidelines
You may also like
Janji yang Dikhianati [on going] by larisaputrihari
191 parts Ongoing
Hujan turun dengan deras,membasahi jalanan kota yang sepi.Malam yang dingin terasa semakin menusuk,seakan menggambarkan apa yang dirasakan oleh Raisa saat ini.Ia berdiri di bawah cahaya redup lampu jalan, tubuhnya gemetar,bukan hanya karena dinginnya udara,tetapi juga karena hatinya yang baru saja dihancurkan berkali-kali. "𝙹𝚊𝚗𝚐𝚊𝚗 𝚙𝚎𝚛𝚌𝚊𝚢𝚊 𝚜𝚒𝚊𝚙𝚊 𝚙𝚞𝚗.𝙱𝚊𝚑𝚔𝚊𝚗 𝚍𝚒𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚙𝚊𝚕𝚒𝚗𝚐 𝚔𝚊𝚞 𝚌𝚒𝚗𝚝𝚊𝚒 𝚋𝚒𝚜𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚞𝚜𝚞𝚔𝚖𝚞 𝚍𝚊𝚛𝚒 𝚋𝚎𝚕𝚊𝚔𝚊𝚗𝚐." Pesan misterius itu bukan yang pertama kali ia terima. Dalam beberapa minggu terakhir,pesan-pesan seperti ini terus berdatangan, seakan ingin memperingatkannya akan sesuatu yang lebih besar, sesuatu yang belum ia ketahui sepenuhnya.Awalnya,ia berpikir itu hanya ancaman kosong,tapi semakin hari,semakin banyak keanehan yang terjadi di sekitarnya. Rahasia mulai terungkap.Orang-orang yang selama ini ia percayai ternyata menyimpan sisi gelap yang tak pernah ia bayangkan. Adrian,pria yang selama ini selalu ada untuknya,mulai menunjukkan sikap yang mencurigakan.Ada panggilan telepon yang ia sembunyikan,ada tatapan yang berubah setiap kali ia bertemu dengan Karin.Lelaki itu bilang ia mencintainya,tapi benarkah?Atau justru ia yang selama ini paling pandai membohonginya? Rayhan,cinta pertamanya yang pernah mengkhianatinya,kembali dan berusaha menebus kesalahannya.Kata-katanya penuh penyesalan, tatapannya begitu tulus, tapi bagaimana Raisa bisa mempercayainya lagi setelah luka yang begitu dalam? Dan Reno, lelaki dari masa lalu yang tiba-tiba muncul kembali,membawa cerita yang lebih mengejutkan.Ia mengaku pergi bukan karena keinginannya sendiri,melainkan karena ancaman yang ia terima.Dan orang yang mengancamnya adalah?Tapi,apakah itu benar? Atau hanya kebohongan lain yang akan melukai Raisa lebih dalam lagi? Ini bukan hanya kisah cinta. Ini adal
You may also like
Slide 1 of 9
Kisah cinta seorang pembalap motor dan mahasiswa arsitektur cover
Memory Of First Love [Completed] ✓ cover
Janji yang Dikhianati [on going] cover
MR. POSSESIVE  [COMPLETED] cover
Mawar Merah  cover
Wanita Idaman Suamiku cover
Anak Kembar sang Presdir [END] cover
After Bad cover
Diary Of Dan - Bagian Dua cover

Kisah cinta seorang pembalap motor dan mahasiswa arsitektur

26 parts Ongoing Mature

Cerita ini mengisahkan perjalanan cinta antara Elara, seorang mahasiswa arsitektur berusia 22 tahun, dan Gavin, seorang pembalap motor profesional berusia 24 tahun. Mereka berasal dari dunia yang sangat berbeda, namun keduanya saling tertarik dan terlibat dalam sebuah hubungan yang penuh tantangan. Elara adalah sosok yang ambisius dan cerdas dalam dunia akademis, berfokus pada karier dan masa depannya sebagai seorang arsitek. Gavin, di sisi lain, adalah pembalap motor berani yang sangat mencintai dunia balapnya, meskipun tahu bahwa profesinya penuh dengan risiko. Pertemuan mereka membawa konflik antara ketakutan Elara tentang keselamatan Gavin di dunia balapan dan perasaan cinta yang tumbuh semakin dalam antara mereka. Dengan perbedaan dunia yang mereka jalani, kisah cinta ini diwarnai oleh dinamika emosional yang kuat, dari drama yang membuat mereka bertumbuh bersama, hingga momen komedi dan keceriaan yang ringan. Di tengah segala tantangan, keduanya belajar untuk saling memahami dan mengatasi perbedaan yang ada. (Author:Ini di bikin ulang novel nya jadi yang novel dulu itu diganti ya😁 sabar ya aku emang author sedikit pemula DLL) (On going) Gak bersambung cerita novel ya