Cinder-Ana On Duty! [SUDAH TERBIT]
  • Reads 360,552
  • Votes 11,303
  • Parts 11
  • Reads 360,552
  • Votes 11,303
  • Parts 11
Complete, First published Apr 22, 2016
Siapa sih yang tidak pernah mendengar cerita tentang Cinderella?
  Sayangnya ini bukan cerita Cinderella tapi cerita soal kehidupan Ana.
  
  Ana tidak tinggal bersama ibu tiri tapi dengan Tante Rosa yang baik hati.
  Ana tidak dibully oleh dua saudara tirinya melainkan bersahabat akrab dengan Lika dan Juli yang kelewat berisik.
  
  Saat mengira ia akhirnya dipertemukan dengan pangeran impiannya, Kent Andrian ternyata jauh lebih rewel dari ibu tiri dalam cerita Cinderella.
  
  Jangankan berharap ada ibu peri yang menyelamatkannya, yang datang justru Bang Asep yang menamai dirinya sendiri Elsa dan ikut memperbudak Ana.
  
  Ini adalah cerita Cinder-Ana bukan Cinderella dan semuanya benar-benar terasa membingungkan.

---- catatan -----
Cerita ini sudah diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama (GPU) dengan judul Cinder Ana on Duty dan dapat dibeli di Gramedia.com
All Rights Reserved
Sign up to add Cinder-Ana On Duty! [SUDAH TERBIT] to your library and receive updates
or
#95selebriti
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Flashback Wind cover
My Life, not Jane Austen's cover
Do You Love Me?  cover
THEORUZ cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
JAGA MALAM [Wattys 2018 Winner] cover
Katanya, Bahagia itu Ada cover
High Hopes cover
In Between [END] [The Wattys 2020] cover
FIX YOU cover

Flashback Wind

23 parts Complete

[SELESAI] Awalnya Airi tak pernah merasa ada yang salah dengan hidupnya. Bahkan Airi selalu berpikir masa remajanya telah ia lewati dengan sempurna. Semua dimulai dari datangnya pria asing yang bisa membaca pikiran Airi dan selalu muncul secara tiba-tiba. Sebuah angin kencang berhembus, membawa Airi pergi ke dalam putaran waktu. Bermula dari buku harian saat sekolahnya, perjalanan Airi menuju masa lalu di saat ia masih menjadi seorang pelajar dimulai. Kisah dengan Davi, Rai, Luki, dan yang lain pun seolah diputar ulang hingga di suatu titik akhirnya Airi sadar. Ternyata masa remaja Airi tak sesempurna yang ia pikir. Berbagai misteri terkuak dalam petualangannya di dimensi lain bersama Gaara. Hal mengerikan yang tak pernah Airi bayangkan bahkan dalam mimpi, rupanya telah terjadi dalam hidupnya. ©Hak Cipta Dilindungi Undang-undang, 2016-2017, Oleh Francesc Indah