Calon Imamku
  • Reads 188,698
  • Votes 8,707
  • Parts 42
  • Reads 188,698
  • Votes 8,707
  • Parts 42
Complete, First published Apr 23, 2016
Menggisahkan seorang gadis dan seorang pria yang awalnya tidak saling mengenal,mereka berjarak sangat jauh
Yang akhirnya di pertemukan di suatu tempat dan tak pernah terduga.
All Rights Reserved
Sign up to add Calon Imamku to your library and receive updates
or
#3dianty
Content Guidelines
You may also like
Bad Girl Vs Ustadz [Pindah Ke Dreame] by Adzkiua
7 parts Complete
Kepergian sahabat sekaligus kekasihnya, membuat hidup Rere semakin hancur. Bahkan, ia sampai memilih jalan yang salah. Tetapi, semua itu tak berlangsung lama, karena ia terpaksa masuk ke pesantren dan bertemu dengan seorang Ustadz yang ternyata adalah sahabat kakak laki-lakinya. Sejak saat itu, hidup seorang Rere berubah. Ia mulai kembali ke jalan yang benar. Perlahan, ia juga mulai meninggalkan kebiasaan buruknya. Dan menimba ilmu di pesantren. Suatu hari, pesantren dilanda duka. Kepergian Nenek Lia terasa begitu cepat. Tetapi, sebelum kepergiannya, Nenek Lia meminta cucunya-Azzam untuk menikahi Rere. Satu minggu kemudian, Azzam melamar gadis yang selama ini mendiami hatinya. Rere sudah ikhlas melepas masa lalunya dan cinta pertamanya. Namun, ujian terus berdatangan saat hari pernikahan mereka semakin dekat. Kedatangan mantan calon istri Azzam telah membuat Rere cemas. Ia tahu, jika Aisyah adalah gadis yang pernah dicintai oleh calon suaminya. Dan ia merasa takut, jika Azzam akan berpindah haluan. Namun, hal itu juga dirasakan oleh Azzam. Dimana mereka semua mendapat kabar, jika Farhan-cinta pertama Rere ternyata masih hidup. Ia selamat dari tragedi yang kala itu menimpanya. Lalu, apakah Rere akan meninggalkan Azzam dan kembali pada Farhan? Ataukah, Azzam sendiri yang merelakan gadis yang dicintainya kembali pada cintanya? Dan bagaimanakah, nasib pernikahan mereka? Akankah, pernikahan yang sudah dipersiapkan akan gagal begitu saja?. #1_Azzam (11-09-2019) #1_hijrahcinta (19-10-2019) #1_Rere (06-10-2019) #1_Muslimah (24-12-2019) Jangan segan untuk mampir yah dan jangan lupa tinggalkan jejak. Dipersilahkan untuk mem-follow terlebih dahulu. Agar tenang menikmati ceritanya.. #Vote and Comment nya
You may also like
Slide 1 of 10
Mas Santri, I Love U [TELAH TERBIT] cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
EldArka (2018) cover
MY PERFECT HUSBAND cover
Contract Marriage (End) cover
Ustadz muda itu suamiku (End)  cover
MENANTU PILIHAN ABI [NEW VERSION] cover
Duke's Grip cover
Bad Girl Vs Ustadz [Pindah Ke Dreame] cover
Ana Uhibbuka Fillah(Imam Pilihan Abi) [TAHAP REVISI] cover

Mas Santri, I Love U [TELAH TERBIT]

96 parts Complete

GA FOLLOW, GA USAH BACA ! "Pakai malam pertama ngga nih ?" ucap Saras enteng. "Kan kamu sendiri yang bilang kalau anak sekolah belum boleh gituan" balas Adwan tenang. "Wah parah lu, ngga memenuhi kewajiban" cerocos Saras. "Kamu mau ?" tanya Adwan sopan, mengira serius. "kyaaaa, gue bercanda njir. Jangan macem-macem lu !!" sambar Saras sambil berlari ke kasur dan menutup tubuhnya dengan selimut. Gimana jadinya jika Saras yang bar-bar begini dinikahkan dengan anak santri yang benar-benar sopan dan paham agama ? YANG JELAS, SINDROM MENTAL YUPI DIHARAP MIKIR SEBELUM BACA!! Start : 2 Desember 2021 End : 21 Maret 2022