Sahabat, bisakah kita abadi? bisakah kita benar2 menjadi teman sejati?
Siapa cinta? siapa ia sehingga bisa memisahkan kita? apakah ini lebih penting dari kalian? apa harus aku memilih salah satu dari itu? Tidak, aku bisa mempertahankan keduanya tanpa harus membuat yang satu pergi. Tidak, tidak akan ku biarkan sahabatku pergi hanya karna cinta yang belum tentu sejatiku ini.
Salah siapakah inii ... ?
Apa ini salahku yang mencintai seseorang milik sahabat ku
Atau sahabatku yang mengambil harapan ku?
Apakah ini salah ku atau sahabat ku
Dan semua ini bercerita bukan tentang seseorang yang mengisi hati namun tentang seseorang yang mengisi hari seorang yang kesepian dengan semua yang ia miliki