Aku sering menolak mentah-mentah anggapan orang yang menyebutkan cowo sama cewe tuh nggak ada yang bener-bener sahabatan. Cepat atau lambat pasti diantara mereka berdua akan merasakan sesuatu yang selama ini mereka hiraukan. Sebuah rasa yang bermetamorfosis menjadi suatu hal yang berbeda diantara mereka.Tapi seiring berjalannya waktu, pada akhirnya benakku mengeluarkan sebuah kalimat yang seharusnya aku enyahkan jauh-jauh "hanya menjadi sahabatmu saja rasanya tidak cukup". Layaknya secangkir kopi yang tak pernah kehilangan aromanya Senyummu pun setia dengan pesonanya.All Rights Reserved