kamu bergantung kepada keyboard dari siksaan bully yang terburuk
28 parts Complete [Puisi Panjang]
MEREKA bilang ini dan itu dan seterusnya: kesedihanmu rebah, erupsi di haribaan gravitasi.
jadilah hujan air mata, musim terpanjang di belahan bumimu.
akan tetapi, pernahkah kamu berpikir, kelak, banjir air matamu itu menjelma bencana nasional bagi MEREKA?
=====
© Iko_Nimbuss
Ilustrasi sampul: https://www.apartmenttherapy.com/i-often-wish-life-came-with-an-undo-key-final-frame-171056?utm_source=pinterest&utm_medium=social&utm_campaign=index (pinterest)