Story cover for MANTAN by Hanimuoy
MANTAN
  • WpView
    Leituras 437
  • WpVote
    Votos 25
  • WpPart
    Capítulos 6
  • WpView
    Leituras 437
  • WpVote
    Votos 25
  • WpPart
    Capítulos 6
Em andamento, Primeira publicação em mai 19, 2016
(2016)

Ini cerita tentang perempuan yang tak bisa move on.
Cinta pertamanya mengakar terlalu kuat, dia berpikir, jika dia tak kembali pada mantan pacarnya, dia tak akan bersama siapapun. 
Dia akan sendirian selamanya.

Ini cerita tentang lelaki yang baik hati.
Dia pernah punya kisah cinta yang manis, yang membuatnya mabuk kepayang.
Tapi jika dia bertemu mantannya lagi, dia tak akan kembali.
Menurutnya, kisah mereka cuma masa lalu.
Sudah selesai. 

Toh tidak semua cerita berakhir bahagia.
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar MANTAN à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#904mantan
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
Something Between Us cover
Hello Future!! (End) cover
MOVE ON cover
Rahasia Rasa (COMPLETE) cover
Regrets of Love cover
Move On  cover
SUNSHINE cover
Daffodil cover
Wachten / Menunggu [Selesai] cover
Noda dalam Cinta cover

Something Between Us

34 capítulos Em andamento

Alana dan Arkana, dua orang yang pernah saling mencintai. Hubungan mereka dulu tampak begitu sempurna di mata banyak orang hingga dijuluki 'couple goals'. Mereka juga sempat berpikir bahwa rasa cinta itu cukup untuk mengalahkan segalanya. Hingga suatu hari, Arkana mengambil sebuah keputusan besar yang membuat Alana kecewa dan memilih untuk mengakhiri hubungan mereka. Meski waktu telah berlalu, Arkana tak pernah benar-benar bisa melepaskan Alana. Cowok tampan dan paling disegani di sekolahnya itu masih terus berupaya untuk bisa kembali bersama, meski sering kali mendapat penolakan. Sementara itu, Alana yang berusaha menjauh justru dihadapkan pada dilema: haruskah ia tetap menjauh atau kembali menjadi sandaran bagi Arkana yang hidupnya nyaris hancur. Apakah cinta yang bertahan selama ini akan menemukan akhirnya? Atau takdir justru menuliskan kisah yang berbeda?