Story cover for Remember Me? by AileenMeisie
Remember Me?
  • WpView
    Reads 59
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 59
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published May 24, 2016
Kehilangan adalah siklus semesta yang pasti dialami oleh setiap insan. 
Alam mengajarkan kita bahwa sesuatu yang memiliki rasa pasti akan menghilang sesuai dengan waktunya. 

Seperti halnya dengan Raka. Kehilangan seseorang yang sangat dicintainya merupakan kenyataan yang memporak-porandakan hidupnya. 

Namun, semuanya perlahan tertata rapih seiring dengan munculnya seseorang yang mengingatkan ia dengan perempuan yang sangat ia cintai. 

Dengan demikian, ia percaya bahwa kehilangannya bukan berarti berpisah, namun kehilangan yang ia rasakan adalah untuk dipertemukan kembali.
All Rights Reserved
Sign up to add Remember Me? to your library and receive updates
or
#6littlehumor
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Transmigration || BABYMONSTER (END) cover
Berlayar Tanpa Henti cover
Tenggelam Dalam Rindu  cover
SENA cover
JUNGKIR BALIK DUNIA ANDARA cover
Obsesi cover
Our Little Light ( END ) cover
The False Reality (TELAH TERBIT) cover

Transmigration || BABYMONSTER (END)

30 parts Complete

Ini bukan seperti cerita transmigration seperti biasanya, karena cerita ini bukanlah soal jiwa orang mati yang dipindahkan pada raga orang yang masih hidup atau koma dirumah sakit. Melainkan kisah seorang anak dewa yang diusir dari nirwana akibat keingintahuannya itu, yang justru berujung petaka untuk dirinya sendiri. "Putriku, kau sudah melanggar aturan dari sang kuasa! maka dengan berat hati, aku akan mengusirmu dari nirwana ini!" "Tidak ayah! ku mohon, jangan lakukan itu padaku!" "Buang dia ke bumi! sesuai dengan apa yang dia inginkan!" "Tidak ayah!! Tidak!!" Lalu bagaimana kisahnya? Selengkapnya, baca cerita ini!