Lost World [New World]
  • Reads 62,448
  • Votes 4,850
  • Parts 25
  • Reads 62,448
  • Votes 4,850
  • Parts 25
Ongoing, First published Jun 01, 2016
Dimulai pada tahun 2015, teknologi VR akhirnya memungkinkan manusia untuk menjelajahi dunia baru, dunia virtual. 

Dibutuhkan dua puluh tahun untuk menciptakan VR Gear sempurna yang mampu untuk membawa manusia ke dunia lain. VR Gear itu bernama ST Gear atau Soul Transfer Gear.

20. 000 manusia menjadi yang pertama kali mencoba menjelajahi dunia baru. ini adalah awal dari sejarah baru.
.....namun disaat yang sama ini adalah tragedi baru.

7 jam berlalu, satu persatu pengguna ST Gear meninggal dan akhirnya tak ada satupun yang selamat. Dua puluh ribu orang meninggal pada hari itu. Hari itulah yang dikenal sebagai Lost World.

7 tahun kemudian, Alice adalah gadis biasa dan merupakan salah satu player MMO dive, New World.

Suatu hari, dia bersama dengan anggota partynya menjelajahi wilayah yang tak pernah terpetakan sebelumnya, Lost Land. Disana dia bertemu dengan seorang player bernama Yami. 

Karena suatu ketidak sengajaan, dia berakhir menikah dengan Yami. Dia tak menyangka pernikahan itu menjadi awal dari petualangan untuk memecahkan misteri tentang kematian yang melibatkan 20.000 orang 7 tahun yang lalu. 

Petualangan baru saja dimulai.
All Rights Reserved
Sign up to add Lost World [New World] to your library and receive updates
or
#75novelringan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
TRANSMIGRASI SALSA (SEGERA TERBIT) cover
DICTATOR BOSS 2nd VER (Philopobia) cover
Duyung  cover
DOSA DALAM DEKAPAN AYAH MERTUA cover
TRANSMIGRASI KAYLA[END] cover
transmigrasi boy (Terbit) cover
Jiwa yang Tersesat (ENDING) cover
Transmigration cover
Kehidupan Ketiga Cale Henituse cover
I'M FIGURAN! YES (SEGERA TERBIT) cover

TRANSMIGRASI SALSA (SEGERA TERBIT)

42 parts Complete

[ JANGAN LUPA UNTUK FOLLOW TERLEBIH DAHULU, SEBELUM MEMBACA YA! ] "GUE? JADI ANTAGONIS? YANG BENER AJE LO!" - SALSA KAMANIYA SHAENETTE. "GUE SUDAH MENINGGAL, TAPI RASA GUE SAMA DIA TETAP TERTINGGAL, SLEBEW." - SALSA LESHAM JACQUELINE. Note : Mohon bijak dalam membaca, ada adegan kekerasan dan kata-kata yang tidak pantas untuk dicontoh. Cover : Pinterest.