Story cover for Introvert Genius by ivojillian
Introvert Genius
  • WpView
    Reads 208
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 208
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jun 08, 2016
Namaku Cesia Joshline. Aku seorang introvert, nerd, dan genius. Aku itu orang yang eksentrik karena suka menyendiri, dan misterius karena gak punya ekspresi. Mungkin ini adalah bagian dari sisi introvertku, penyendiri dan misterius. 

Aku juga seorang nerd, tapi jangan pernah mengira aku berpenampilan culun dengan kaca mata bulat yang tebal. Bukan, aku bukan orang seperti itu. Aku justru seorang yang sering menutupi wajahku dengan sebagian rambutku, dan berjalan dengan kepala menunduk. Mungkin bisa dibilang menyerupai hantu yang menutupi wajahku dengan rambut panjang ku yang ukuran sepinggang.

Aku juga seorang genius yang mampu melahap buku begitu banyak. Aku sadar bahwa aku genius ketika balita. Saat itu kedua orang tua ku heran dengan karakter dan perilaku ku yang tidak sesuai dengan anak balita seumuranku, aku sering membaca buku dan menggunakan bahasa bahasa formal saat berbicara pada orang tua ku, dan saat itulah aku di bawa ke psikolog dan IQ ku di test, hasilnya 183.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Introvert Genius to your library and receive updates
or
#503nerd
Content Guidelines
You may also like
Diary Of an Introvert (REPOST)✔ by halloransey
63 parts Complete
Follow @ranikastory on Instagram. Diary Series [1]: Ini aku dan kisahku yang selalu dianggap berbeda hanya karena diriku seorang introvert yang hidup dalam dunia ekstrovert. Aku membenci diri dan hidupku hingga satu per satu kejadian menyadarkanku arti kehidupan. A/N: Introvert adalah kepribadian manusia yang lebih berkaitan dengan dunia dalam pikiran manusia itu sendiri. Jadi manusia yang memiliki sifat introvert ini lebih cenderung menutup diri dari kehidupan luar. Mereka adalah manusia yang lebih banyak berpikir dan lebih sedikit beraktivitas. Mereka juga orang-orang yang lebih senang berada dalam kesunyian atau kondisi yang tenang, daripada di tempat yang terlalu banyak orang. Sedangkan ekstrovert, kebalikannya. ----------------------------------------------------------------- [BLURB] Penyesalan Zelin timbul ketika pindah ke sekolah baru dan mengenal Arlan Mahendra. Zelin pikir, Arlan adalah penolong hidupnya. Namun nyatanya, Arlan penghancur hidupnya. Belum lagi dirinya didekati Septian Rifen, the most wanted sekaligus ketua OSIS SMA Trijaya yang meminta pertolongan Zelin dengan menjadi pacarnya. Hingga persahabatan Zelin dengan teman-teman barunya menjadi berantakan. Di balik permasalahan hidupnya, Zelin menemukan sisi lain menjadi seorang introvert. Cerita ini menceritakan tentang hari-hari Zelin yang tertuang dalam sebuah diari. Persahabatan, percintaan, persaudaraan, semuanya terangkum di dalamnya. . . copyright © by ranikaruslima, 2018.
You may also like
Slide 1 of 10
Si Introvert cover
Bangku 9 cover
Double Trouble: Kacau, Tapi Romantis cover
NERD FAKE GIRL✓ cover
(END) Genius Girlfriend  cover
Fake Nerd And Badboy [COMPLETED]✔️ cover
Absurd Girl cover
Diary Of an Introvert (REPOST)✔ cover
Accismus ✔️ cover
The Last Rain On Earth [FORCEBOOK] TAMAT cover

Si Introvert

32 parts Complete

Hai... Namaku Emily. Aku seorang wanita berusia dua puluh tiga tahun. Aku anak pertama dari dua bersaudara. Zodiakku Aquarius dan aku seorang introvert. Sejak kecil aku lebih suka menyendiri. Aku tak suka keramaian, terlebih jika banyak orang yang tak ku kenal berada di sekitarku. Bisa di bilang aku cukup pendiam, namun jika aku sudah bertemu dengan teman yang akrab, maka aku akan lebih banyak bicara. Saat aku kecil, aku kira aku hanya seorang yang sangat pemalu hingga menjauhi berbagai macam hal yang berhubungan dengan interaksi sosial. Saat duduk di Sekolah Dasar, dalam satu kelas aku hanya mempunyai dua orang teman dari tiga puluh orang siswa. Aku hanya bicara dengan yang lain saat ada hal penting yang menyangkut pelajaran, selebihnya aku hanya mengobrol dengan dua orang temanku. Hingga akhirnya aku beranjak dewasa aku mengerti bahwa aku bukanlah orang yang pemalu. Tapi aku adalah seorang introvert. Introvert adalah jenis kepribadian di mana seseorang lebih senang memiliki teman lebih sedikit namun berkualitas. Entah apakah karena aku terlalu introvert atau mungkin aku sudah hampir 'gila', sesuatu yang aneh terjadi dalam kehidupanku. Tiba - tiba saja aku memiliki seorang teman yang hanya aku yang bisa melihatnya. Siapa dia sebenarnya? Apakah dia hantu? Atau arwah gentayangan? Sepertinya bukan, karena aku bukan anak indigo. Mungkinkah dia hanya sebuah khayalanku? Entahlah, yang pasti aku merasa beruntung bisa bertemu dengannya.