The Reason Why
  • Reads 157
  • Votes 17
  • Parts 6
  • Reads 157
  • Votes 17
  • Parts 6
Ongoing, First published Jun 13, 2016
Mature
Namanya adalah Alma Meswara . Ia masih muda tetapi kehidupannya sudah terlalu pahit.
Terlalu banyak hal memuakkan di hidupnya hingga membuatnya bingung atas tujuan sebenarnya ia hidup. 

Ia merasa bahwa tidak ada seorang pun di dunia yang masih ingin melihatnya, atau sekedar mengganggap  ada. Di sekolah maupun di rumah, semua terlihat sama.

Tapi hingga suatu waktu, di saat Alma sudah sampai di ujung rasa jengah yang memuakkan  itu. Ia menemukan satu alasan. Alasan untuk bertahan dalam kegetiran. Alasan untuk tetap bahagia dalam kehidupan.


Alasan itu adalah Vienna Meswara. Peri kecil di kehidupannya yang selama ini buruk.


Hingga akhirnya satu alasan itu memunculkan alasan - alasan lain di hidupnya. Untuk selalu hidup lebih baik dan bahagia. 

Mau tau alasan apa saja yang dapat menguatkan kembali hidup Alma?  Baca terus kisahnya di "The Reason Why" :)
All Rights Reserved
Sign up to add The Reason Why to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Starla cover
Say My Name cover
Lauhul Mahfudz  cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
ALFA  cover
Sister's Of Antagonis  cover
My Maid 21+ cover
VIENNO LAKARSYA cover
Antagonist Badas Couple!! cover
ARGA : LIMERENCE cover

Starla

27 parts Ongoing

Menceritakan tentang seorang gadis Sma bernama Starla Ayu Febriana yang bertansmigrasi kedalam tubuh kecil sang antagonis yang memiliki nama yang sama dengannya yaitu Starla Lennox. Bingung mau buat deskripsi kayak apa. Jadi kalau penasaran langsung baca aja ya? * * * * * #1- Posesif (26/11/24) #1- Antagonis (27/11/24) #1- Transmigrasi (28/11/24) #1- Imut (28/11/24) #1- Lucu (02/12/24) #1- Starla (02/12/24)