Dari luar, ia hanyalah seorang cowok dengan segudang prestasi dan kemampuan. Hal yang paling menonjol darinya adalah kemampuan melukisnya. Ia melukis semua yang ia lihat. Masa lalu, masa sekarang, dan masa depan. Tapi sayangnya, menurutnya hal itu bukanlah kelebihan untuknya. Sampai pada suatu hari, ia mendapatkan visi. Visi yang menyangkut nyawanya, nyawa sahabatnya dan nyawa seorang gadis.Все права защищены
1 часть