Crush
  • Reads 383,937
  • Votes 42,711
  • Parts 28
  • Reads 383,937
  • Votes 42,711
  • Parts 28
Complete, First published Jun 26, 2016
Kirana:

Persahabatan antara cewek dan cowok itu bullshit kan? Kalau nggak percaya, lihat saja aku. Aku sudah menghabiskan hampir separuh hidupku dengan menyukai sahabatku sendiri.

Resha:

Mau tau apa yang paling membuat lo merasa diri lo memalukan? Naksir cewek orang! Dan sekarang, bodohnya, gue sedang melakukannya.

Fanny:

Aku tidak tahu apa yang lebih baik; hidup tanpa dia atau hidup dengan dia yang hatinya sudah dimiliki orang lain.

Agam:

Gue sama sekali nggak mau meyakiti seorang pun. Tapi ternyata, keputusan gud justru menyakiti semuanya.
All Rights Reserved
Sign up to add Crush to your library and receive updates
or
#871friendzone
Content Guidelines
You may also like
Run To You (Completed) by Rinoshin
48 parts Complete
Kisah kriminal yang dibalut cerita romantis atau kisah romantis yang dibalut cerita kriminal, yang penasaran baca aja ya.... Bagi Sarah kehidupannya saat ini adalah segera menyelesaikan kuliah sambil mencari uang dengan maksimal agar bertahan hidup. Semua tawaran yang berhubungan dengan kemampuannya bermain musik ia terima. Secara tak terduga Sarah terserat kasus penusukan di sebuah kelab malam . Frans, yang secara tidak langsung menyebabkan Sarah terlibat penusukan di kelab malam, merasa bertanggung jawab membantu Sarah menyelesaikan kasus ini. Tanda diduga Sarah jatuh hati pada dokter forensik yang membantunya memecahkan kasus ini. Siapakan pelaku penusukan dan apa motifnya? Pada siapa hati Sarah bertambat, Frans atau Bisma? Sekuel novel ini dengan judul Hidden Evidence di post di GWP dengan nama akun rinoshin untuk diikutsertakan dalam challenge novel bergenre thriller. Dengan konsep yang sedikit berbeda, lebih kriminal dan penuh teka-teki. Kisah kriminal yang dibalut cerita romantis atau kisah romantis yang dibalut cerita kriminal, yang penasaran baca aja ya.... Bagi Sarah kehidupannya saat ini adalah segera menyelesaikan kuliah sambil mencari uang dengan maksimal agar bertahan hidup. Semua tawaran yang berhubungan dengan kemampuannya bermain musik ia terima. Secara tak terduga Sarah terserat kasus penusukan di sebuah kelab malam . Frans, yang secara tidak langsung menyebabkan Sarah terlibat penusukan di kelab malam, merasa bertanggung jawab membantu Sarah menyelesaikan kasus ini. Tanda diduga Sarah jatuh hati pada dokter forensik yang membantunya memecahkan kasus ini. Siapakan pelaku penusukan dan apa motifnya? Pada siapa hati Sarah bertambat, Frans atau Bisma? Penasaran? Yuk baca ceritanya... Ini cerita asli imajinasi penulis, please jangan di repost di platform lain . Jika menemukan cerita yang sama, mohon kabari saya ya via dm atau email rina.fam@gmail.com Terima kasih
Read My Attention [TAMAT✓] | @penaka_ by penaka_
43 parts Complete
[Dewasa Muda - Romansa] - [Tamat] Kalandra Efigenia, anak tunggal yang sukses menjadi 'content creator' di media sosial. Sayangnya, sifat yang ditunjukkan Kala di dalam konten berbanding terbalik dengan sifat aslinya di dunia nyata. Jika di media sosial Kala menampilkan sifat dirinya yang baik, di dunia nyata, Kala sebenarnya adalah gadis yang kasar, ketus, dan suka berkata kasar. Rafandra Naratama, pemuda yang aktif sebagai mahasiswa dan penyiar radio. Saat siaran, Rafa mendapat atensi dari salah satu pendengar. Namun, diabaikannya karena bahasa dalam atensi tersebut terlampau kasar dan tidak beretika. Ternyata, atensi yang diterima Rafa tersebut berasal dari Kala. Kala kesal dan marah karena Rafa tidak membacakan atensinya. Sayangnya, Rafa tidak peduli. Kala jadi terobsesi untuk mendesak Rafa dan mencari tahu alasan mengapa atensinya tidak dibaca oleh laki-laki itu. Obsesi Kala tersebut membuka lembaran baru untuknya dan juga Rafa. Mereka menjadi dekat dan lebih mengenal satu lama lain. Seiring waktu, Rafa membantu Kala memperbaiki tabiat buruk gadis itu yang suka berkata kasar. Juga, membantu gadis itu bebas dari 'ancaman' seseorang. Cara apakah yang akan Rafa gunakan? Apakah pada akhirnya atensi dari Kala akan dibaca oleh Rafa? *** "Berengsek lo!" "Jaga cara bicara kamu! Cara bicaramu itu mencerminkan seperti apa kamu yang sebenernya. Paham?" Read My Attention created by penaka Only on Wattpad ©2021 Rilis perdana 1 Agustus 2021 ❨Cerita ini pernah diikutkan dalam ajang Author Got Talent 2021 oleh Penerbit Prospec Media❩ 📍Was added to Kisah Darah Muda reading list by Wattpad Young Adult ID on October 2022
You may also like
Slide 1 of 10
Switch-Case cover
Run To You (Completed) cover
TANYA GENGSI cover
With or Without You cover
Dream Zone (Tamat) cover
PRIDE cover
coincidence cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
Connection Your Internet cover
Read My Attention [TAMAT✓] | @penaka_ cover

Switch-Case

37 parts Complete

🥈 Runner-up Cakra Writing Marathon Batch 6 Fuchsia, mahasiswi Ilmu Komputer yang mem-branding diri sebagai individu prestisius: bisa cari uang, organisasi bisa, IPK aman. Demi menghindari stereotip, "Kamu kan anak IT! Masa gitu aja gak bisa!?" Membuatnya sering memaksakan diri menyelesaikan masalah komputer orang sekitar. Ingat, buah gak selamanya masam. Gara-gara saat seleksi case study-nya mirip, mengantarkan dia pada Noona Club. Namun, hoki satu tahun Fuchsia sepertinya sudah terkuras habis, ternyata Neon-laki-laki yang pernah menolaknya satu tahun lalu itu-ikut group project yang sama dengannya. Tolong kasih tahu Fuchsia, ramuan apa yang bisa membuatnya berubah jadi batu dalam satu malam! Start: 1 Desember 2023 Finish: 15 Januari 2024