Story cover for WEKKER by carritaterra
WEKKER
  • WpView
    Reads 180,101
  • WpVote
    Votes 7,077
  • WpPart
    Parts 45
  • WpView
    Reads 180,101
  • WpVote
    Votes 7,077
  • WpPart
    Parts 45
Complete, First published Jun 29, 2016
#226 in Romance (26/02/2018) Beberapa part diprivat acak, jadi follow dulu sebelum baca ya 😄

Tidak selamanya hidup berjalan sesuai yang diharapkan. Tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi kedepannya. Tidak ada gunanya juga menyesali kehidupan, karena itulah suratan takdir.

Manusia hanya bisa menerimanya dan menjalaninya sesuai alur kehidupan masing masing.

Alvano Dirta Mahardika, pengusaha muda yang sukses dan terpandang. Tapi sejujurnya ia tidak menginginkan hal itu, hanya satu yang ia inginkan yaitu keluarga. Tapi inilah hidupnya tidak ada yang bisa ia lakukan selain menjalaninya, saat ia dipertemukan dengan seorang gadis cantik , Maura Dinta Martadinata. Gadis cantik yang memiliki kisah hidup tak jauh menyedihkan sepertinya, dalam hidup keduanya hanya satu yang hilang, keluarga.

Mereka yang memiliki latar belakang tidak jauh berbeda dipaksa bersatu dalam ikatan suci pernikahan atas dasar perjodohan. Tanpa ada rasa cinta diantara keduanya. Justru kebencian didalam hati Alvano pada Maura.

Alvano yang memimpikan keluarga kecil yang bahagia dengan orang yang ia cintai.

Maura yang berharap hadirnya cinta yang mewarnai hidupnya.

Cinta

Akankah Alvano terketuk hatinya untuk Maura? Akankah Maura bisa meluluhkan dinding keras yang membentengi hati Alvano? Akankah mereka bersatu atas dasar cinta? Ataukah kata berpisah yang akan mengakhiri perjalanan mereka?
All Rights Reserved
Sign up to add WEKKER to your library and receive updates
or
#50believe
Content Guidelines
You may also like
F A K E ? [End] by zeevadeva__
58 parts Complete
[Follow sebelum baca] "Kamu dimana?" Rheva menatap lurus ke depan tepat dimana sepasang remaja saling bermesraan. "Aku di rumah, sayang" jawab seseorang di sebrang sana yang tidak lain ialah Alvaro sambil mengelus puncak kepala seseorang yang bersandar di bahunya. Yang tidak lain, ialah Agatha. Rheva tersenyum kecut dan berusaha menahan air matanya. "Madep belakang coba" Alvaro menyernyit bingung namun tak urung mengikuti perkataan Rheva dari sambungan teleponnya. Alvaro memalingkan wajahnya dan menghadap ke belakang setelah menyuruh Agatha untuk duduk tegap kembali. Alvaro terpaku saat melihat Rheva berdiri tidak jauh di depannya. Memutuskan sambungan telepon sepihak, Rheva langsung bergegas pergi saat Alvaro masih mematung di tempat. Begitu pun juga dengan sosok perempuan yang tadi bersama dan bermesraan dengan Alvaro. Alvaro masih terpaku di tempatnya karena tidak menyangka akan bertemu dengan Rheva di sini. Ah, lebih tepatnya dia ketahuan berbohong karena lebih memilih berjalan dengan Agatha dan mengingkari janjinya dengan Rheva. Saat ia ingin menyusul Rheva, sebelah tangannya di tahan oleh Agatha yang diam-diam tersenyum senang dalam hati saat melihat kedua mata Rheva berkaca-kaca tadi. "Mau kemana?" "Aku harus nyusul Rheva, Tha. Aku nggak mau dia berpikir yang engga-engga" "Kamu mau nyusul dia, dan ninggalin aku sendiri di sini?" Alvaro mengacak rambutnya frustasi karena bingung ingin menyusul Rheva atau meninggalkan Agatha sendirian di sini. Yang penasaran, yuk langsung baca aja. Jangan lupa follow, vote, comment sama share ya! #rank 1 in Fakboi [30 - 09 - 2021] #rank 1 in Umum [23 -10 - 2021] #rank 1 in Umum [30 -10 - 2021] #rank 1 in Fakboi [08 -11 - 2021] #rank 1 in Umum [11 - 11 - 2021 - 30 - 11 - 2021] #rank 1 in School [08 -12 - 2021] #rank 1 in Sahabat [18 - 12 - 2021] #rank 1 in Fakboy [12 - 01 - 2022] #rank 1 in Nangis [01 - 02 - 2022] #rank 2 in Friendship [12 - 03 - 2022] #rank 1 in Friendship [13 - 03 - 2022]
She is everything (Forever) by 1zulaikha
77 parts Complete
lihat trailer cerita ini ya di part 1 dan part 38. Kisah ini beda dari yg lain, kisah ini bukan hanya tentang cinta dan beberapa konfliknya, namun juga tentang beberapa hal yg telah tersembunyi rapi akan terbuka sedikit2, tentang pencarian jati diri, cinta, keluarga, kasih sayang, pertumpahan darah semua ada disini. kalau penasaran baca terus. Mulai part 4 itu mulai seru. Semoga suka ya. Senyum terpancar merekah dari bibir laki laki yang sedari tadi menunggu sang pujaan hati di depan rumahnya yang bisa dibilang sangat sederhana. "Pagi vin, maaf ya udah lama nunggu" Ucap gadis ini saat dia telah masuk mobil kekasihnya dan menutup pintu mobil tsb. "Apa sih yg ga buat kamu sayang, gini aja sih gampang" Gombal lelaki tsb yg selalu menghiasi hari kekasihnya dengan kata2 gombalannya. Yups mereka adalah Alvin dan pujaan hatinya yg bernama audy. Kehidupan mereka berdua memang berbeda 180 derajat. Alvin yg berasal dari keluarga berada yg lumayan posesif dan extra dalam urusan yg menyangkut audy sedangkan aisyah Cuma perempuan dari keluarga sederhana yg bisa dibilang jauh dari kata harmonis. Sepanjang perjalanan ke kantor audy Alvin selalu menggerutu. "Kenapa sih kamu kerja disana? Kenapa ga kerja di kantor aku aja, jadi sekretaris aku gitu. Ini malah jadi sekretaris orang lain" gerutunya Alvin. "Vin udah deh jgn mulai lagi" ucap audy sambil membelai pipi kiri Alvin. "Tapi aku ga suka sama bossmu itu sayang, kayanya dia suka kamu deh. Kamu jgn deket2 bgt sama dia. Inget tuh, kalau ga aku ga bakal ngebolehin kamu kerja disana lagi" tegas Alvin di akhir kalimatnya yang dijawab senyuman oleh audy. Mau tau gimana kisah mereka berdua? Langsung saja cek kelanjutannya. Sebisa mungkin update tepat waktu Update satu minggu tiga kali, paling lambat 2 kali setiap hari Kamis dan minggu ya. Happy Reading.
Not A Simple Love (TELAH TERBIT) by Glaucia_Coma
39 parts Complete
Bagaimana rasanya ya, seandainya kamu terpaksa harus mendatangi sebuah kencan buta untuk menggantikan seseorang yang memegang rahasia terbesarmu? Hm, Arlita saat ini merasakannya. Mengemban tugas untuk mengacaukan suatu perjodohan, ia harus berpura-pura menjadi Dara, saudari tirinya yang menyebalkan. Sementara wanita itu berhasil mendapatkan hati laki-laki yang selama ini Lita cintai. Tak ada jalan lain selain menuruti keinginan Dara dan berhadapan langsung dengan Pratama si laki-laki ketus yang seharusnya Dara temui. Segalanya berjalan lancar hingga di keesokan harinya laki-laki bernama Tama itu tiba-tiba berbalik mengejar Lita yang dikiranya sebagai Dara. Tak ada celah untuk membenci laki-laki yang sebenarnya berhati hangat itu. Hingga pada satu titik, mengenal Pratama justru membawa Lita pada satu rahasia pilu yang mengikatnya bersama laki-laki itu. Hm, akankah cinta yang sederhana itu tetap ada setelah mereka mengetahuinya? *** "Cinta lebih rumit dari itu. Lebih sulit. Dan bertemu denganmu menyadarkan ku bahwa selamanya takkan pernah ada cinta yang terlalu sederhana jika itu kamu." -Arlitha Maheswari Kusuma- "Jika terlalu sulit untukmu, aku akan membuatnya jadi sesederhana mungkin agar kamu mengerti. Kalau "cinta" itu bukan hanya aku, tapi kita." -Pratama Radjawangsa- TIDAK MENOLERANSI TINDAKAN PLAGIARISME! SEKALI KETEMU ADA YANG JIPLAK, JANGAN HARAP BISA HODUP TENANG‼️ Rated : 15+ 9 November 2020 Rank 1 #Roman
You may also like
Slide 1 of 9
F A K E ? [End] cover
My Name is SYANARA (COMPLETED) cover
Aletta Inara [SUDAH TERBIT] cover
Setia Di Hati (Selesai) cover
Perfect Love cover
She is everything (Forever) cover
Cinta Dan Kasih Sayang (Writing Temporarily Suspended) cover
REGRET cover
Not A Simple Love (TELAH TERBIT) cover

F A K E ? [End]

58 parts Complete

[Follow sebelum baca] "Kamu dimana?" Rheva menatap lurus ke depan tepat dimana sepasang remaja saling bermesraan. "Aku di rumah, sayang" jawab seseorang di sebrang sana yang tidak lain ialah Alvaro sambil mengelus puncak kepala seseorang yang bersandar di bahunya. Yang tidak lain, ialah Agatha. Rheva tersenyum kecut dan berusaha menahan air matanya. "Madep belakang coba" Alvaro menyernyit bingung namun tak urung mengikuti perkataan Rheva dari sambungan teleponnya. Alvaro memalingkan wajahnya dan menghadap ke belakang setelah menyuruh Agatha untuk duduk tegap kembali. Alvaro terpaku saat melihat Rheva berdiri tidak jauh di depannya. Memutuskan sambungan telepon sepihak, Rheva langsung bergegas pergi saat Alvaro masih mematung di tempat. Begitu pun juga dengan sosok perempuan yang tadi bersama dan bermesraan dengan Alvaro. Alvaro masih terpaku di tempatnya karena tidak menyangka akan bertemu dengan Rheva di sini. Ah, lebih tepatnya dia ketahuan berbohong karena lebih memilih berjalan dengan Agatha dan mengingkari janjinya dengan Rheva. Saat ia ingin menyusul Rheva, sebelah tangannya di tahan oleh Agatha yang diam-diam tersenyum senang dalam hati saat melihat kedua mata Rheva berkaca-kaca tadi. "Mau kemana?" "Aku harus nyusul Rheva, Tha. Aku nggak mau dia berpikir yang engga-engga" "Kamu mau nyusul dia, dan ninggalin aku sendiri di sini?" Alvaro mengacak rambutnya frustasi karena bingung ingin menyusul Rheva atau meninggalkan Agatha sendirian di sini. Yang penasaran, yuk langsung baca aja. Jangan lupa follow, vote, comment sama share ya! #rank 1 in Fakboi [30 - 09 - 2021] #rank 1 in Umum [23 -10 - 2021] #rank 1 in Umum [30 -10 - 2021] #rank 1 in Fakboi [08 -11 - 2021] #rank 1 in Umum [11 - 11 - 2021 - 30 - 11 - 2021] #rank 1 in School [08 -12 - 2021] #rank 1 in Sahabat [18 - 12 - 2021] #rank 1 in Fakboy [12 - 01 - 2022] #rank 1 in Nangis [01 - 02 - 2022] #rank 2 in Friendship [12 - 03 - 2022] #rank 1 in Friendship [13 - 03 - 2022]