Story cover for Dodekatheon: Castle Of Hades by __benihime
Dodekatheon: Castle Of Hades
  • WpView
    Reads 1,953
  • WpVote
    Votes 72
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 1,953
  • WpVote
    Votes 72
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Jul 30, 2016
- PROSES REVISI -


Terdengar dengusan pelan dalam keremangan Erebus.

Tak peduli sudah setinggi apa Helios menyentuh cakrawala, Underworld tetaplah segelap ini. Cahayanya semakin berkurang seolah kegelapan menelannya. Seperti duka dan kerinduan telah menelan hati penguasanya -jika benar sang penguasa Erebus memiliki hati-

Dua ribu tahun yang lalu, -jika Melinoe tidak salah hitungan- kastil ini masih tidak kalah indah dari istana Olympus. Dulu kastil penguasa Erebus ini berdiri megah dibangun oleh bebatuan mineral dan permata-permata mulia. Dikelilingi oleh tembok tebal nan besar yang melindunginya. Pintu gerbang terbuat dari kayu pahatan, besar, tinggi, dan tebal. Ujungnya merupakan besi-besi panjang yang runcing, sepasang gargoyle berbentuk monster terletak di kedua sisinya -yang tidak akan membiarkan siapapun melewatinya kecuali atas izin Hades-

Kastil Hades dua ribu tahun lalu menjadi penggambaran betapa kaya dan berkuasanya dia. Julukan Pluton -yang berarti kekayaan- memang sangat pas ditujukan padanya.

Namun lihatlah tempat ini sekarang.

Gambaran kastil termegah kedua setelah Olympus sungguh telah sirna tergantikan oleh bebatuan gua yang bahkan lebih memprihatinkan dari gua pada umumnya. Kastil ini sungguh telah berubah. Tiga singgasana yang awalnya terbuat dari batu mineral dan berlian bahkan sudah tergantikan oleh susunan tulang belulang manusia, seolah menjadi aksesoris tambahan untuk mempertegas kesan bahwa tempat ini merupakan kastil milik Dewa Orang Mati.


Copyright © 18 February 2018
All Rights Reserved
Sign up to add Dodekatheon: Castle Of Hades to your library and receive updates
or
#48mythology
Content Guidelines
You may also like
Between Two Worlds by spvyrantta
22 parts Ongoing Mature
Nalendra (Nani) seorang dokter spesialis bedah saraf yang selalu sibuk dengan pasien dan jadwal operasinya, tak pernah menyangka bahwa hidupnya yang rutin akan berubah total. Suatu malam, setelah menyelesaikan operasi berat, tubuhnya terasa begitu lelah hingga ia kehilangan kesadaran. Ketika terbangun, ia tak lagi berada di rumah sakit, melainkan di sebuah dunia asing yang gelap dan penuh misteri-sebuah kerajaan yang seolah-olah keluar dari novel yang pernah ia baca, The Kingdom of Shadows. Dunia ini adalah tempat di mana para Alpha dan Omega hidup dengan kemampuan luar biasa, ditemani oleh serigala bayangan yang hanya bisa dilihat oleh pemiliknya. Nalendra, yang tidak memiliki petunjuk apa pun, mendapati dirinya harus berpura-pura menjadi seorang tabib untuk bertahan hidup di istana kerajaan. Dengan pengetahuan medis modernnya, ia menarik perhatian Pangeran Hugo-sang pewaris takhta yang sedang dalam kondisi kritis akibat kutukan misterius. Namun, setiap detik yang ia habiskan di dunia ini semakin mengungkap rahasia besar: ada ikatan tak terlihat antara dirinya dan Pangeran Hugo (Sky) sebuah takdir yang terikat pada sebuah kalung legendaris. Nalendra harus berjuang memahami dunia baru ini, memecahkan misteri kutukan yang mengikat mereka, dan mencari cara untuk kembali ke dunianya-jika ia masih ingin pulang. Tetapi pertanyaannya, apa yang akan Nalendra pilih saat ia mulai memahami arti sesungguhnya dari takdir, cinta, dan pengorbanan di antara dua dunia? ___ WARNING MENGANDUNG⚠️ [ BXB, 18+, ABOVERSE ]
You may also like
Slide 1 of 7
To My Dearest : Hades cover
Lucifer and Little Angel [ Terbit ] cover
Between Two Worlds cover
Bound to the Duke [END] cover
Karaline _ You're An Extra cover
milik sang penguasa kampus cover
Pertempuran Tanah Jawa cover

To My Dearest : Hades

3 parts Complete

#4 Greek #12 Hades Hidup di lautan arwah yang menyembahnya dengan para Iblis yang juga menghormati nya, Tak hayal membuat sang Ratu Puas. Ribuan tahun, sejak Hades menghilang mengosongkan Kursi tahta, telah membuat nya jenuh untuk menjadi pemimpin sepihak. Tanpa Hades, Hellheim hanyalah tempat dingin, tanpa Hades, Helheim hayalah dunia fana tak berujung. Ratu agung Pershephone, memutuskan untuk pergi ke Bumi, setelah ratusan kali telah tak terhitung, ia mendengar kabar Jika Hades, Akan Bereinkarnasi menjadi seorang manusia. Namun, diantara jutaan bahkan lebih, -manusia , Dimana Hades berada? Dan diantara semua Pria.. Apakah 'Hades' yang asli mengingat tentang nya? --- Inilah kisah perjuangan Pershephone sebagai Ratu agung Helheim yang naik ke Bumi , Tempat dimana Kerajaan dan perang masih kerap terjadi. Semuanya ia lakukan, --untuk menemukan Sosok 'Hades' Yang sudah tak pernah lagi kembali . Cerita ini hanya Fiksi, Seting dan Latar di latarbelakangi Kisah Hades dan Persephone yang sudah sering di jadikan Referensi. Selamat menikmati.