Story cover for Hijrah by maazzahra
Hijrah
  • WpView
    Reads 2,192
  • WpVote
    Votes 95
  • WpPart
    Parts 8
  • WpView
    Reads 2,192
  • WpVote
    Votes 95
  • WpPart
    Parts 8
Ongoing, First published Aug 09, 2016
Setiap manusia memiliki jalan hidupnya, kisahnya, dan berbagai pengalamannya. Manusia bisa berubah, apakah itu berubah ke arah yang baik, ataukah yang baru. Itu tergantung kepada diri masing-masing.Karena kebaikan sekecil biji zarrah pun Dia mengetahuinya.
All Rights Reserved
Sign up to add Hijrah to your library and receive updates
or
#19justwriteit
Content Guidelines
You may also like
STAY WITH ME |END|✓ by safiralovga
46 parts Complete
Romance - Spiritual [Sequel Ikhlas Bersamamu] [DI UPDATE TIAP HARI] DON'T COPY THIS STORY! Aku mencintai seseorang yang tidak mencintaiku, tapi aku dicintai hebat oleh seseorang yang tidak aku cintai °° Seo Hyung Joon, sosok kaum adam yang paling diidam-idamkan untuk menjadi suami. Seo Hyung Joon bersikap paling lembut pada perempuan tertentu dan paling egois dalam mencintai seseorang. Dalam sujudnya, Seo tak pernah memohon agar bisa melupakan masa lalunya tetapi memohon agar dia datang kepadanya, mencintai dirinya dan saling membalas perasaan. Asiyah Zharufa, cinta pertama Seo yang ingin sekali Seo jadikan istri. Di balik itu ada sang Mama yang sudah merencanakan agar dirinya menikah dengan teman kuliah lebih tepatnya pilihan Mamanya. Seo tak ingin menikahi siapapun kalau bukan Asiyah. Han Ara, seorang gadis cantik nan periang. Suka sekali melakukan banyak hal yang bisa membuat orang lain tersenyum tetapi sayang kecelakaan yang dialaminya satu tahun yang lalu terpaksa merenggut kebahagiannya dan kehilangan fungsi kedua kaki. Sepertinya takdir kebahagiaan masih berpihak pada gadis itu ketika sesosok pria yang Ara cintai bertahun-tahun datang dan mengajaknya menikah. Pria itu bernama Seo Hyung Joon. Mampukah Seo menerima semua kekurangan yang dimiliki nyata oleh sosok Ara sahabat kecilnya? Lalu bagaimana perjalanan rumah tangga Ara dan Seo setelah menikah? Apakah Seo bisa bertahan menikah tanpa cinta dengan Ara dimana Seo masih mengharapkan Asiyah? °° Publis Start : Finish :
You may also like
Slide 1 of 10
Temani Jalanku Menuju Jannah-Nya cover
Hijrahku cover
Zauji Zaujati [On Going] cover
Imamku Badboy (SUDAH TERBIT) ✔ cover
STAY WITH ME |END|✓ cover
Cinta Untuk Nabila (SELESAI✔) cover
CINTA SEPERTIGA MALAM [END]  cover
Zaujati  cover
ALKHAIRA cover
SEMUA TENTANG HIJRAH cover

Temani Jalanku Menuju Jannah-Nya

13 parts Complete

Semua orang pasti punya masalalu tanpa adanya sebuah masalalu pastilah tidak akan ada pelajaran didalam hidupnya. Semua orang berhak berubah menjadi pribadi yang lebih baik dari pribadi yang kemarin. Semua orang punya haknya masing-masing. Bersyukur lah untuk dirimu yang telah diberikan hidayah. Karena sejatinya hidayah itu mahal dan untuk orang yang Dia kehendaki saja. Seburuk apapun seseorang sangat dilarang untuk di hina dan direndahkan Bisa jadi sewaktu waktu Allah memberi hidayah pada seseorang untuk menjadi lebih baik Setiap orang pasti ada kelebihan dan kekurangan Setiap orang pasti ada keburukan dan kebaikan Tidak ada manusia yang sempurna baik agama dan akhlak di dunia ini kecuali Rasulullah "Untuk diriku berubah hanya untuk Allah semata, dan hanya mengharapkan ridho Allah semata" doa yang ia mantapkan dalam hatinya untuk menjadi muslimah sejati. Yaa dia adalah Zara afianiara, seorang gadis biasa yang memiliki masalalu yang kelam. Kepo? Yuk cek ceritanya:" Tertanda: Hani Oktafiana310