
Nama U-Know Yunho semakin melejit. Karena bakat dance dan kualitas vocal yang dimiliki, dia berhasil menembus industri musik Korea Selatan dan Jepang. Namun seiring berjalannya waktu, anti fans mulai berulah untuk menyelakai sang penyanyi terkenal. Siapakah anti fans itu? Apa tujuannya sehingga berani melakukan hal tersebut?All Rights Reserved