"Semua yg aku alami.. semua yang aku hadapi bukan urusanmu! Bukankah selama ini kau anggap aku sampah? Bukankah selama ini kau hanya melirikku jijik dengan angkuhmu itu. Ku tegaskan sekali lagi jangan pernah peduli terhadapku! Aku tidak butuh rasa pedulimu itu." Apa jadinya bila seorang anak manusia kerdus dihina dan terus diganggu oleh orang kaya yang sangat jahat?
1 part