Athala [NEW VERSION]
  • Reads 8,895,559
  • Votes 58,545
  • Parts 9
  • Reads 8,895,559
  • Votes 58,545
  • Parts 9
Complete, First published Aug 21, 2016
#1 In Teen Fiction (22/01/2017)

"Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian.

"Athala," sahut Deny.

"Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempar handuknya ke atas tempat tidur. "Apa gue potong rambut aja kali ya?"

"Lah? Apaan sih lo gila?" Divin yang sedang PS, reflek menghentikan permainannya. "Apa hubungannya Athala sama potong rambut?"

"Yaa buang sial gitu maksud gue,"

"Si bahlul." Reno sontak tertawa. "Jadi menurut lo si Athala itu kesialan?"

"Iyalah jelas. Sehari nganter dia aja gue udah males banget. Tau gitu gue tolak mentah-mentah." Kavi menghela nafasnya kasar. "Najis. Mana ada sih orang yang abis dianterin pulang ga ngucapin 'makasih' atau apa kek gitu. Ini mah apaan? Boro-boro ngomong makasih, senyum ke gue juga enggak. Ada ya? Cewek judes mampus kayak dia? Amit-amit."
All Rights Reserved
Sign up to add Athala [NEW VERSION] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
OH MY GARA (✔) cover
'Dia' cover
Go Away [Completed] cover
My Maid 21+ cover
Ayo Putus cover
Ketua Kelas cover
SEREIN cover
DIGNITATE cover
Cover Request #1 (CLOSE) cover
Renata (SUDAH TERBIT) cover

OH MY GARA (✔)

4 parts Complete

Reynald Anggara, cowok yang tidak suka dibilang tampan. Dia lebih suka jika orang mengatakan kalau wajahnya enak dipandang. Gara lumayan pintar dalam pelajaran, mudah berteman dan sangat suka makan. Hal yang paling dihindarinya adalah berurusan dengan perempuan. Gara akan berubah menjadi cowok lemah jika berhadapan dengan perempuan. Apa pun yang mereka katakan, dan apa pun yang mereka inginkan, sebisa mungkin akan Gara lakukan. Karena Gara selalu mengingat pesan mamanya, kalau perempuan harus dibahagiakan. Jika ada laki-laki yang membuat perempuan menangis di hadapannya, maka Gara akan membuat orang itu ikut menangis karena perbuatannya. (22-11-2018) COVER BY : @ITSMEYEREMIA