"He is My Husband"
  • Reads 288
  • Votes 7
  • Parts 1
  • Reads 288
  • Votes 7
  • Parts 1
Complete, First published Sep 13, 2016
Mature
"tidak disangka dia akan menjadi suamiku. Suami yang di idam-idamkan oleh keluargaku. Inilah hidupku, bagaimanapun aku harus menerima apa yang mereka inginkan terutama orang tuaku".

Gadis itu merasa terpaksa dengan keinginan orang tuanya yang ia sayangi, hal ini tidak bisa ditolak. Alasanya demi masa depan keluarganya, hatinya memang menolak, bahkan sangat menolak dengan pernikahan ini, pernikahan tanpa Cinta, tanpa tujuan yang pasti, tanpa Kasih sayang, dan yang ada hanya keterpurukan hatinya yang polos. Demi keluarga ini dia rela berkorban untuk kebahagiaan mereka.

Zahra, gadis yang polos, lugu dan dari keluarga pedesaan yang jauh dari kehidupan kota, dia juga baru saja lulus dari sekolahnya. Dan orang tuanya tidak segan untuk langsung menikahkannya dengan seorang pria yang tidak dia kenal.

Pria itu bernama Malik Firmansyah, dia lahir dari keluarga pengusaha yang ada di jakarta. Yang pada awalnya terhanyut oleh ketidak setujuannya atas pernikahannya itu, waktu demi waktu, hari demi hari benih-benih Cinta akan tumbuh diantara mereka. Yang awalnya hanya untuk  menghindarkan konflik antara pihak korban dan tersangka, juga demi reputasinya yang selama ini sudah dia bangun dari hasil jerih payahnya, tidak mungkin dia melarika diri dan kabur begitu saja tanpa tanggung jawab. Jika tidak orang-orang diluar sana akan menatapnya sebagai seorang yang tidak punya rasa tanggung jawab dan keadilan.

Akankah Zahra dan Malik bisa menyesuaikan diri dengan keadaan mereka yang sudah sah menjadi suami istri? Akankah keduanya bisa memberikan Kasih sayang satu sama lainnya? Dan saling peduli dengan ikatan pernikahan mereka yang tanpa Cinta? Rasa Cinta yang mereka rasakan akan terlihat dengan seiringnya waktu.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add quot;He is My Husbandquot; to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[END] WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
Abigel of Scandal cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Hantu Tampan Nakal cover
GAVIN 21+ cover
Hello, KKN! cover
Hyper cover
Bosku Istriku [SELESAI] cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
OBSESSED (21+) cover

[END] WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR

64 parts Complete

=AUTHORIZED TRANSLATION= Ini adalah terjemahan Bahasa Indonesia yang sudah memiliki ijin resmi dari penulis 😊🫶🏻 ⭐️⭐️⭐️ Saat Arthit mengungkapkan persaannya, Daotok tidak tahu harus berbuat apa meskipun dia juga menyukainya. Tapi, yang terjadi adalah Daotok menolaknya. "Kau tertarik padaku karena kau belum pernah bertemu dengan orang sepertiku." Meskipun begitu, Arthit adalah seseorang yang keras kepala, dia terus mengungkapkan perasaanya meski terus di tolak.