Rania Jisyabilla, seorang yang sangat tidak tahu apa itu arti cinta karena pertengkaran ayah dan ibunya dua tahun lalu sehingga ibunya meninggal karena serangan jantung dan ayahnya kabur meninggalkan dirinya dan adiknya, Litania Nabila. Beruntung ia mempunyai kakek dan nenek yang sangat sayang kepadanya. Tetapi akan ada seseorang yang mengajarkan pada Rania apa itu arti mencintai dan dicintai. Siapakah dia?All Rights Reserved