Run to Your Heart
  • Reads 461
  • Votes 59
  • Parts 9
  • Reads 461
  • Votes 59
  • Parts 9
Ongoing, First published Sep 26, 2016
Di usia matang untuk menikah, Widi dihadapkan oleh bentuk tubuh yang tidak ideal. Masalahnya, ia agak-agak nggak tahu diri, alih-alih mencari pria yang seukuran dengannya, wanita itu malah tertarik dengan Nata, rekan satu kantornya yang sering membuatnya mules-mules. 

Agnes, sahabatnya, menawarkan Widi untuk ikut klub larinya. Harapan menguruskan badan langsung pupus kala mendapati Abid, sang kapten yang galak dengan tatapan yang membuat lututnya sering mendadak lemas seperti agar-agar.

Apakah Widi tetap bertahan di klub lari tersebut untuk mendapatkan hati Nata atau justru tanpa ia sadari cinta lain diam-diam telah merasuki relung-relung hatinya?
All Rights Reserved
Sign up to add Run to Your Heart to your library and receive updates
or
#97run
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Forbidden Love: KAISER cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Dark Love cover
Trapped With My Brother Friend cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Obsession cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Hyper cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover

Forbidden Love: KAISER

25 parts Ongoing

Menjadi selingkuhan dokter Spesialis? Luna menghempaskan norma yang ada dan terperangkap oleh pesona dokter Kaiser yang begitu panas dan sempurna.