Story cover for A Pulse by maulindah
A Pulse
  • WpView
    Reads 1,113
  • WpVote
    Votes 178
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 1,113
  • WpVote
    Votes 178
  • WpPart
    Parts 3
Complete, First published Sep 26, 2016
Alfan Maximilie Tiffano merupakan cowok yang terkenal pendiam, jutek, ketus. Namun dibalik pendiamnya itu, dia seorang badboy. Badboynya itu dia sering balap liar, pulang malam dari diskotik, dan suka merokok. Entah, itu karena sesuatu peristiwa, yang membuat dia berubah seperti itu. Walaupun dia dikatakan lelaki badboy, bukan berarti dia badboy dalam mempermainkan hati wanita. Dia itu tidak berani dalam memainkan hati wanita, karena sekali dia menyakiti wanita tersebut. Sama aja dia menyakiti ibunya. Karena menurut dia, wanita itu enggak pantes di permainkan, tetapi pantesnya diseriuskan.
All Rights Reserved
Sign up to add A Pulse to your library and receive updates
or
#1alfan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Jejak Dosa cover
My Craziest Neighbor [Completed] cover
Triple Al [End] cover
Becoming the Main Antagonist Brother cover
VANIA AND BOYS LOVE NOVEL! cover
The Past cover
Alfaran cover
AdZav  cover

Jejak Dosa

8 parts Ongoing

Arvano Mahendra Wicaksana, siswa SMA elite di Jakarta, adalah tipikal badboy-fuckboy yang jadi mimpi basah semua cewek di sekolah. Tampan, karismatik, dan cuek-ia bisa memiliki siapa pun yang ia inginkan. Ia meniduri banyak perempuan tanpa perasaan dan memperlakukan hubungan seperti permainan. Hingga datang Kayla Anindya Putri-siswi pindahan yang berbeda dari semua gadis yang pernah ia kenal. Tertutup, tegas, dan menaruh kebencian besar terhadap pria seperti Arvano. Di balik gengsi dan hawa panas di antara mereka, lahirlah sesuatu yang lebih rumit dari sekadar nafsu. Tapi ketika masa lalu Arvano terus menghantui dan kebiasaannya mempermainkan perempuan tak kunjung berhenti, apakah hubungan ini bisa bertahan? Atau justru semuanya hanya akan jadi jejak dosa?