
bayanganmu masih samar-samar, tak kunjung menghilang. seakan mengusik hati yang pilu. diujung waktu ku berjalan, menanti senja seakan melepaskan pelukannya dari ujung lembayungan. mengubah kehangatan menjadi kerisauan yang menggedu.All Rights Reserved