XXY
  • Reads 255,284
  • Votes 27,452
  • Parts 21
  • Reads 255,284
  • Votes 27,452
  • Parts 21
Complete, First published Sep 28, 2016
Mature
[Boyslove] Kromosom merupakan kapsul ajaib pembawa DNA & RNA, kode etik genetika yang bertanggung jawab terhadap sintesa protein sekaligus mengontrol sifat keturunan suatu organisme. 

Manusia mempunyai 46 AA (pasang)  kromosom, akumulasi dari 22 AA kromosom tubuh (autosom) dan 1 pasang kromosom kelamin. Pada laki-laki terdapat kromosom kelamin XY, sedangkan pada perempuan kromosom kelamin XX.

Tapi..

Lo paham gak sih kalau tubuh manusia lebih kompleks dan rumit dari kelihatannya? Gue punya kromosom XXY. Banci? Kagak. Cuma kelainan kromosom kelamin yang dalam dunia medis biasa disebut Sindrom Klinefelter. 

Dan tau bagian terburuknya dimana?

Ya, gue seorang homoseksual.
(CC) Attrib. NonCommercial
Sign up to add XXY to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
My Darling Chicken Mozzarella [ 3 ] cover
RUN TO YOU [COMPLETE] cover
Ian & Aga [end] cover
My SuperBall Lovers [BoyxBoy] cover
Because of You cover
190. Pendekar Rajawali Sakti : Dedemit Pintu Neraka cover
Hanjuan (BL 19+) [COMPLETE] cover
LOVESICK BOYS [BL] cover
TransCity 2 [BoyxBoy] cover
Class President and Our Chaoses [BoyxBoy] cover

My Darling Chicken Mozzarella [ 3 ]

36 parts Complete Mature

Hari-hari Riki sama seperti hari-hari mahasiswa pada umumnya, namun ia tidak pernah menyangka hari-harinya akan berubah setelah bertemu dengan pegawai resto pizza yang membuka jalannya pada topping mozzarella gratis setiap kali ia ingin makan pizza. Seringkali salah paham dengan maksud pacarnya Mozaz dihadapkan pada perjalanan cinta yang tak biasa. Jadi topping favoritmu yang mana? My Darling Series Buku -3- (c) Seishuu. 2017.