Story cover for Between Human And Shadow by irhamroyansyah
Between Human And Shadow
  • WpView
    LECTURAS 216
  • WpVote
    Votos 2
  • WpPart
    Partes 10
  • WpView
    LECTURAS 216
  • WpVote
    Votos 2
  • WpPart
    Partes 10
Continúa, Has publicado oct 02, 2016
Sejak dulu manusia hidup berpindah-pindah atau nomaden. Hingga pada akhirnya mereka menemukan tempat yang sangat nyaman yaitu di dekat tebing yang sangat tinggi dan besar. Bahkan tebing itu menyebabkan desa tersebut tidak pernah terkena matahari. Ada beberapa orang yang memutuskan untuk pindah tidak jauh dari situ hanya untuk mendapatkan matahari yang cukup. Hal itupun menyebabkan banyak perpecahan. Ada 4 orang siswa yang sudah lama hidup dibalik tebing tetapi memutuskan untuk melanjutkan sekolah ke desa di balik tebing. 

Berikut ini adalah kisah perjuangan mereka untuk bersosialiasi dengan lingkungan barunya dan dengan perasaan mereka masing-masing yang tumbuh seiring bertambahnya usia.
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir Between Human And Shadow a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#241ceritaanak
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
RIMBA MERUN de danynovery
30 partes Continúa
Di sebuah dusun terpencil yang tersembunyi di jantung hutan tropis, berdiri sebuah sekolah reyot-Sekolah Rimba Merun. Hanya ada tiga guru yang mengajar di sana, dipimpin oleh Bu Mar, seorang pendidik yang tak lagi muda dari kota yang memilih hidup jauh dari peradaban demi satu cita-cita: menyalakan api pengetahuan di tempat yang nyaris padam harapannya. Ia datang sejauh 50 KM setiap hari. Murid-muridnya hanyalah segelintir anak dari keluarga miskin, yang bahkan tak semua bisa membawa buku. Di dusun itu, kebanyakan orang dewasa buta huruf, hidup dari hasil hutan dan kebun seadanya. Sekolah dianggap sia-sia. Namun para guru tak menyerah-mereka bukan hanya mengajar, tetapi juga meyakinkan masyarakat bahwa pendidikan bisa mengubah nasib. Lalu datang ancaman. Sebuah perusahaan sawit raksasa mengklaim bahwa tanah sekolah dan hutan di sekitarnya, termasuk Rimba Merun, masuk dalam wilayah konsesi mereka. Surat-surat legal ditebar. Mereka berjanji akan menggelontarkan lautan pekerjaan dengan gaji besar. Namun, yang mereka bawa hanyalah ekskavator dan penggusuran. Bu Mar dan guru lainnya tidak tinggal diam. Bersama murid dan segelintir warga yang mulai sadar, mereka membangun perlawanan. Namun perjuangan tidak mudah. Di tengah tekanan ekonomi, masyarakat terpecah: sebagian memilih tunduk demi sesuap nasi, sebagian lain memilih bertahan meski terancam kehilangan segalanya. Ini adalah kisah tentang bagaimana sepetak sekolah bisa menjadi benteng terakhir sebuah peradaban. Di mana papan tulis menjadi medan tempur, dan kapur tulis bisa lebih tajam dari peluru.
𝐎𝐁𝐒𝐄𝐒𝐒𝐈𝐎𝐍 [ 𝚂𝚕𝚘𝚠 𝚄𝚙𝚍𝚊𝚝𝚎 ] de Sweet_Erida
39 partes Continúa
{•TRANSMIGRATION SERIES #01•} ☾ Judul dan Cover telah diganti ☽ ▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫ Mati karena ditabrak truk? biasa! Tapi pernah nggak sih ngeliat orang mati karena kebodohan sendiri? seperti jatuh dari atap tetangga karena gabut misalnya. Belum kan?! Nah ini cerita yang pas buat menguji kesabaran kalian, cerita yang dimana hanya diisi oleh kerandoman dan keabsurdan seorang Shakaela yang mati karena terjatuh dari atap tetangga satu kompleknya. Apalagi Shakaela harus ikhlas menerima kalau dirinya bertransmigrasi menjadi seorang figuran yang akan mati ditangan tunangannya sendiri yang seorang antagonis. Penasaran nggak? penasaran lah, masa nggak! ▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫ ✖PERHATIAN✖ ✔ Memakai bahasa baku dan non-baku. ✔ Setiap Chapter/Paragraf pasti akan ada yang namakan typo (salah ketik) jadi mohon dimaklumi/dikoreksi bila perlu. ✔ Cerita ini bukan berdasarkan kisah nyata tetapi hanya diambil dari imajinasi serta halusinasi penulis. ✔ Apapun adegan negatif dalam cerita ini mohon untuk tidak ditiru, sebaliknya bila ada hal positif dalam cerita ini bisa kalian jadikan contoh untuk dikehidupan nyata. ✔ Jangan lupa tinggalkan jejak manis kalian sesaat setelah membaca cerita ini, jangan jadi silent readers! [ KARYA PERTAMA YANG KU BUAT, MOHON MAAF BILA ADA KESALAHAN DALAM KEPENULISAN. ] ▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫▫ ✖ UNTUK PARA PLAGIAT TOLONG JANGAN MENG-COPY-PASTE KARYA YANG SAYA BUAT, KARENA SAYA MEMBUAT KARYA INI DENGAN USAHA WALAUPUN KARYA SAYA TIDAK SEBERAPA TAPI MIKIRLAH PREN! ✖ ✾ Published : 28 September 2022 ✾ Finished : -
Silent Obsession de Nursida122004
46 partes Concluida
Bagaimana jika kekasihmu yang sering kau anggap polos adalah seorang pria gila? Pria gila yang memiliki mimpi untuk melecehkanmu dan terobsesi denganmu. Hal ini dialami oleh Elize. * * * Elize kembali ke masa lalu, ia kembali ke masa sebelum ia menjadikan Aiden sebagai target bullying-nya. Dulu Elize dibunuh oleh Kakak tirinya Aiden, karena sudah menyakiti Aiden sampai meninggal dunia. Elize menyesal, kemudian di kehidupannya yang kedua ini, Elize mencoba untuk menjalin hubungan asmara dengan Aiden. Elize mulai sedikit tertarik dengan pria itu, gadis itu kemudian diam-diam menguntit Aiden. Semua rutinitas Aiden, selalu diketahui oleh Elize. Hingga suatu hari, Elize nekat masuk ke dalam kamar pribadi Aiden. Betapa terkejutnya Elize ketika melihat ada begitu banyak barang-barang pribadinya ada di dalam kamar Aiden, ini mengerikan! * * * "Liat, gue saat ini lagi setubuhin lo. Lo harus liat sampe akhir, sampai lo benar-benar sadar kalau lo cuma milik gue, lo cuma milik gue sampai akhir," bisik Aiden. "Bangun, Elize Adiningrat! Lo harus liat semuanya sampai akhir! Lo nggak akan bisa kabur, lo tetap milik gue! Nggak akan ada yang bisa hentiin gue buat milikkin lo! Lo cuma milik gue, lo dengar nggak?!" Aiden memegang kedua pundak milik Elize kemudian menguncang tubuh gadis itu agar kembali sadarkan diri dari pingsannya. * * * Star: Selasa, 13 Mei 2025. End: - NOTE: JIKA INGIN BACA CERITA INI SECARA GRATIS, SEBAIKNYA DIBACA SAAT MASIH ON GOING, KARENA JIKA SUDAH LENGKAP, MAKA SEBAGIAN PART AKAN DIHAPUS.
Quizás también te guste
Slide 1 of 9
Life Script cover
U R  cover
Taste Of Love cover
Viva La Vida cover
RIMBA MERUN cover
𝐎𝐁𝐒𝐄𝐒𝐒𝐈𝐎𝐍 [ 𝚂𝚕𝚘𝚠 𝚄𝚙𝚍𝚊𝚝𝚎 ] cover
bisikan cover
Matahari Pagi cover
Silent Obsession cover

Life Script

18 partes Continúa

Kisah kehidupan itu seperti aliran sungai, terkadang arus sungai landai dan terkadang pula deras. Kisah kehidupan bukan hanya tentang bahagia seperti yang semua orang angan-angankan, hidup juga tentang sedih yang manusia tidak pernah duga. Uniknya lagi kisah kehidupan bisa lebih dari sekedar bahagia dan sedih, mungkin ada dendam, benci, takut, marah, kecewa, cinta, rindu, dan semburat emosi lain yang belum manusia ketahui satu-persatu. Bersama dengan kisah kehidupan ini kalian akan melihat bagaimana keluarga ini mengalami semua semburat emosi dalam kehidupan.