YUNJAE
Hanya sebuah cerita tentang Jaejoong yang ingin membuktikan kesungguhan cinta Yunho padanya. Seberapa besar cinta Yunho pada Jaejoong sebenarnya?
Title : How Deep Is Your Love
Writer : PhuNohWhiTin/NickeYJung
Main Casts : Kim JaeJoong, Jung YunHo
Other casts : Tan HanKyung, Kim HeeChul- (Super Junior), Choi SeungHyun, Kwon JiYong, Kang Daesung (BigBang), YooSuMin, etc
Rating : T (PG 17)
Genre : YAOI, Genderswitch for Heechul n Jiyong, Romance, Lil bit Humor, Mpreg (?)
Lenght : Twoshoot
Disclaimer : YunHo MILIK JaeJoong, JaeJoong MILIK YunHo, Cerita ini ASLI MILIK saya.
Warning : YAOI, BOY x BOY, Boys Love, Typo(s), Ide pasaran, EYD kacau, Judul ga sesuai dg cerita, No Majas, alur ngebut, TIDAK SUKA JANGAN BACA - NO BASH.
Soundtrack: How deep is your love by Micky Yoochun
Nani tidak pernah menyangka Sky akan membuatnya merasakan perasaan aneh, yang disebut jatuh cinta oleh orang-orang. Sky adalah bodyguard pribadinya yang selalu ingin Nani tendang dalam kehidupannya, tapi siapa sangka kehadiran Sky dalam hidup Nani justru membuatnya jauh lebih bahagia?
Nani berusaha mengeluarkan Sky dari hidupnya tidak ada satu pun rencananya yang berhasil. Bukannya membuat Sky menjauh darinya, Nani justru tanpa sengaja membiarkan Sky masuk ke dalam kehidupannya dan mengetahui rahasia yang tidak di ketahui oleh semua orang, bahkan keluarganya sendiri.
🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍🎍
17+!!!
PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!!!
CERITA INI UNTUK DIBACA BUKAN DITULIS ULANG. HARGAI IDE ORANG LAIN!