Story cover for Puberty by sintanurfad
Puberty
  • WpView
    Reads 7,404
  • WpVote
    Votes 1,017
  • WpPart
    Parts 37
  • WpView
    Reads 7,404
  • WpVote
    Votes 1,017
  • WpPart
    Parts 37
Ongoing, First published Oct 14, 2016
Aurel Andrews bersahabat baik dengan Raka dan juga Bima, Laki-laki yang mempunyai wajah diatas rata-rata dan juga kedudukan yang tidak bisa dianggap remeh. Anggaplah dua laki-laki itu sebagai pelindungnya dari SMA.

Pernah dia menyelamatkan seorang kakak kelas laki-laki yang tidak tau bagaimana cara melawan dimasa SMA, berpakaian super rapih dengan rambut klimis dibelah dua. Sangat jauh dari kriteria laki-laki yang Aurel inginkan. 

Dan kemudian, Seolah waktu yang merubah segalanya, dia bertemu lagi dengan laki-laki itu.

Segalanya berubah, mengenai Laki-laki itu, begitu juga dengan Aurel. Dan apa itu yang disebut Puberty?
All Rights Reserved
Sign up to add Puberty to your library and receive updates
or
#191ceritaindonesia
Content Guidelines
You may also like
Friendzone My Love by SulfaUL54
13 parts Complete
"LOH"pekik mereka serempak Andi yang mendapatkan tatapan tajam dari dua sahabat ini hanya bisa tersenyum seolah olah tidak terjadi apa-apa. "Aahh baju gue kotor loe harus tanggung jawab"ucap Andi dengan kesal dan menunjuk Aurel "Loe ngomong apa tadi,gue yang tanggung jawab,loe lihat diri loe sendiri loe tadi yang ngagetin gue sampai sosis itu melayang ke baju loe sendiri,itu namanya senjata makan tuan"ucap Aurel dengan kesal "Gue nggak mau tau loe harus tanggung jawab titik"ucap Andi dengan kesal "Ogah amat gue" tolak Aurel dengan cepat "Loe harus tanggung jawab titik,kalo tidak"Andi tidak melanjutkan ucapanya.malah ia mendekatkan dirinya ke Aurel.dengan cepat Aurel melangkah kebelakang agar menjahui Andi "Oke oke gue akan tanggung jawab"ucap Aurel yang mengalah dengan kemauan Andi.dengan cepat Aurel mengambil sebuah kain yang sudah ia basahi dengan air. "Sini dekat gue biar bisa bersihin baju loe itu"pinta Aurel Andi pun mendekat dan berhadapan dengan Aurel "gue ngelakuin ini karena gue tuh pengen liat wajah loe lebih dekat menatap mata indahmu yang selama ini kurindukan"batin Andi dengan senyuman yang terukir di wajahnya Lalu Aurel pun membersikan seragam Andi yang kotor,Andi hanya menatap Aurel dari bawah .karena saat ini Andi lebih tinggi dari pada Aurel. Tiba- tiba Aurel mendongakkan wajahnya dan menatap Andi,mereka pun terhayut dalam tatapanya hingga beberapa menit "ada apa dengan perasaanku ini,tatapanya membuatku merasa nyaman" batin Aurel.seseorang mengagetkan mereka berdua tak lain sahabatnya sendiri Ana.
MY FAVORITE GIRL (being written) by malemhay
15 parts Complete Mature
Bermula saat aryo lulus smp ia ingin melanjutkan sekola di tempat yang Aryo nginkan Aryo yang semasa smp nya sangat nakal, suka bolos tetapi Aryo adalah anak yang sangat manja sifatnya yang sangat kekanak-kan pada ibunya. Namun ibu nya melarang untuk sekola ditempat yang ia inginkan agar kenakalannya tidak melewati batas, akhirnya ibu aryo membelikan sebuah handphone baru dengan syarat aryo sekola di SMK SWASTA GN.PUTRI yang lokasinya tidak berada jauh dari rumahnya. Kemudian aryo pun mau menerima syarat dari ibunya dengan terpaksa. Namun yang tadi nya menurut aryo akan membosankan sekola di smk swasta gn.putri ternyata disuatu hari aryo melihat salah satu perempuan dikelasnya yang membuatnya menjadi tidak bosan dan menjadi semangat, hari-hari aryo sungguh berwarna ketika melihat perempuan itu. Aryo seperti melihat sesuatu baru yang sangat indah betapa kagumnya dengan perempuan itu dan sangat takjub. Entah aryo hanya sekedar suka, kagum, atau ada rasa ingin memilikinya? Seorang perempuan lugu, pendiam, tidak banyak tingkah yang mempunyai ke istimewaan dalam kesederhanaan ia sedang berjalan cepat dengan langkah-langkah kecil sambil menundukan kepalanya. perempuan itu bernama Nur Aprillia Hayati. perempuan yang mempunyai mata indah bulu mata yang lentik serta bibirnya yang tipis dan sesekali jika bibir nya sedang melengkung keatas membentuk sebuah senyum tampak terlihat gigi kelincinya. Dan jangan lupa dengan sedikit jerawat merah yang menghiasi sekitar wajahnya yang membuat nya semakin terlihat mempesona.
You may also like
Slide 1 of 9
ARKARA [PROSES REVISI] cover
Sweet Couple (Erlangga Dan Aline) cover
AURA cover
Bad Girl Vs Ketua Kelas [SUDAH TERBIT] cover
Miss Independence 's Boyfriend cover
Ungkapan Hati  cover
Friendzone My Love cover
MY FAVORITE GIRL (being written) cover
Keyzila cover

ARKARA [PROSES REVISI]

84 parts Complete

Arala. Gadis yang bisa dibilang cerewet dengan rambut sebahu mampu memikat hati seorang Arka. Siapa yang tidak kenal Arka? Lelaki dengan paras tampan itu merupakan seorang Kapten Basket di SMA Brawijaya. Banyak yang menjuluki mereka 'couplegoals' namun nyatanya hubungan tidak selalu manis, ada kala pahit itu datang. Bagaimana kisah mereka saat Ara didiagnosa menderita Leukimia?😳 Apakah Arka akan bertahan atau menjauh? Temukan kisahnya dalam cerita ini💕