Blo'on Cari Jodoh
  • Reads 102,102
  • Votes 1,737
  • Parts 45
  • Reads 102,102
  • Votes 1,737
  • Parts 45
Complete, First published Oct 30, 2016
Lanjutan "Pendekar Blo'on"
CELOTEH BLOON :
Wah, maaf beribu maaf, pembaca yang budiman. Karena baru sekarang saya dapat nongol lagi. Tidak jemu kan melihat tampang saya?
Kali ini saya diberi peran lain dari yang lain. Keblo'onan saya dikurangi sedikit dan disuruh jadi pendekar. Katanya, supaya lekas dapat jodoh, uh . . . .
Tetapi jodoh itu gampang2 sukar. Makin dicari makin lari, makin dikejar makin bubar. Jodoh di tangan Tuhan. Tetapi eh, mungkin pembaca berminat memilihkan gadis yang cocok buat saya. Okey?
Terima kasih atas perhatian dan kecintaan pembaca yang telah berkenan mencari pencuri jenazah ayah saya dan pembunuh ketua Hoa-san-pay. Sekian dulu ya, dan ....
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Blo'on Cari Jodoh to your library and receive updates
or
#521pendekar
Content Guidelines
You may also like
Misteri Kapal Layar Panca Warna aka Sukma Pedang / Spirit of the Sword (Gu Long) by JadeLiong
17 parts Complete
Seorang manusia tiba-tiba muncul di pantai laut Po Hai dengan memegang pedang panjang muncul bak dari dasar samudra, tidak ada yang tahu bahwa orang inilah yang akan membuat dunia persilatan Tiong Goan bergolak. Satu persatu tokoh persilatan yang sudah mempunyai nama besar ditantangnya untuk berduel dan semuanya tidak ada yang lolos dari sejurus ilmu pedang anehnya, semuanya berakhir dengan kematian. Sebelum bertempur melawan manusia aneh tersebut, Pek Sam Kong menyuruh muridnya yang paling muda untuk membawa cucunya Pu Po Giok yang masih belasan tahun dan sebuah potongan ranting kecil akibat pedang manusia aneh berbaju putih tersebut untuk diserahkan kepada Ngo-sik-bang-cun-cu (Nakhoda Kapal Layar Pancawarna). Duel maut antara Ngo-sik-bang-cun-cu (nakhoda kapal layar pancawarna) dan manusia berbaju putih tersebut dimenangkan oleh Ngo-sik-bang-cun-cu dengan luka parah yang membawanya kepada kematian. Sebelum meninggalkan Tionggoan manusia berbaju putih telah mengucapkan ancamannya untuk kembali lagi ke Tionggoan setelah 7 tahun. Siapakah yang dapat menghadapi Pek-ih-jin (Manusia berbaju putih) tersebut setelah 7 tahun? Inilah yang menjadi inti cerita "MISTERI KAPAL LAYAR PANCA WARNA", tentang perjuangan Pu Po Giok yang saat itu masih anak-anak dalam memahami Ilmu Pedang tingkat tertinggi untuk menghadapi Pek Ih Jin. Dengan bantuan Suheng (kakak seperguruan) Ngo-sik-bang-cun-cu, penderitaan & kesulitan yang harus dialaminya akhirnya ia berhasil memahami rahasia tertinggi ilmu pedang sejati.
Pendekar Blo'on by JadeLiong
46 parts Complete
"Hai, sekarang aku tahu namaku!" bukan jawab pertanyaan tetapi blo'on itu malah berteriak semaunya sendiri. "Siapa?" seru dara itu yang tanpa disadari ikut terhanyut dalam gelombang keblo'onan. "Wan-ong-kiam !" Walet Kuning terkejut, hampir tertawa tetapi cepat menyengir, "Jangan gila-gilaan! Engkau tahu apa artinya Wan-ong-kiam itu?" Pemuda blo'on gelengkan kepala. "Wan-ong itu artinya penasaran dan kiam Itu pedang." "Apakah maksudmu memakai nama itu?" "Entahlah aku tak tahu. Aku menemukan Wan-ong-kiam dan nama itu terus kupakai. Aku tak peduli apa artinya. Pedang Penasaran atau Pedang Buntung, itu bukan soal. Engkau boleh panggil begitu atau kalau keberatan, panggil saja Wan-ong atau Ong-kiam atau apa saja yang engkau senangi ..." Si dara tak mau melayani ocehan pemuda blo'on yang makin tak keruan itu. la menuding dan membentaknya dengan marah: "Engkau pembunuh suhu..." Belum nona itu menyelesaikan kata-kata, pemuda bloon sudah menukas : "Tidak . . . !" "Bangsat, serahkan jiwamu !" tiba-tiba Si Rajawali Mata Biru loncat menyerangnya lagi. Selama su-moaynya sedang bicara dengan pemuda blo'on, dia menghampiri dan memeriksa mayat suhunya. Ketika memeriksa tanaman mustika Liong-si-jau telah lenyap, ia makin terkejut. Tepat pada, saat itu ia mendengar pemuda blo'on mengatakan bernama Wan-ong-kiam. Padahal iapun membaca tulisan pada pedang yang menancap dipunggung suhunya itu berbunyi Wan-ong-kiam. Ya, jelaslah kalau pemuda blo'on itu yang membunuh suhunya. Maka cepat ia loncat menyerangnya. Karena ketakutan pemuda blo'on itu loncat ke samping, maksudnya hendak menghindar. Tetapi entah bagaimana gerak loncatannya itu sedemikian pesat sehingga ia tak dapat menguasai diri dan membentur karang. Dukkkk...! "Aduh!" ia jatuh terduduk, menjerit kesakitan seraya mendekap dahinya yang benjol berdarah.
You may also like
Slide 1 of 10
 El and Jerganio  cover
AZIEL DIANDRA cover
DOYAN NGENTOD cover
Menantu Vs Mertua cover
Antara Aku Dan Kakak Kelas cover
Misteri Kapal Layar Panca Warna aka Sukma Pedang / Spirit of the Sword (Gu Long) cover
Pendekar Blo'on cover
𝗨𝗡𝗪𝗔𝗡𝗧𝗘𝗗 𝗛𝗨𝗦𝗕𝗔𝗡𝗗 [MarkHyuck]🔞🔞🔞 cover
Godaan Sya'ir Zubair [SELESAI] cover
Golok Maut - Batara cover

El and Jerganio

51 parts Ongoing

"Hiks.." satu isakan lolos membuat Samuel tersadar dari lamunannya. "Hei sayang, tak apa jangan takut, Daddy yang menemukanmu tadi baby" ucap Samuel seraya mengelus lembut pipi chubby yang basah karena air mata itu. ________________________________________ jangan salah lapak! JUST BROTHERSHIP AND FRIENDSHIP STORY. NO BL NO BXB. ⚠️⚠️⚠️ HANYA FIKSI BUDAYAKAN MEMBACA TAGAR _________________________________________ bagaimana kelanjutan kisah sesosok remaja lelaki yang sudah tak memiliki kedua orangtuanya lalu ditemukan oleh seorang duda pebisnis sukses dan mengangkatnya sebagai seorang bungsu keluarga ternamanya? dan bagaimana jika sikecil diperlakukan seperti bayi?? dan ternyata banyak big baby juga disini!? ikuti juga kisah keseharian Jerganio family with si bayi. _________________________________________ VOTE ~ KOMEN ~ NO COPYY sesuai judulnya yaa kakak kakak, cerita ini tidak 100% about baby El, melainkan para putra Jerganio juga 🤗🤗 disini banyak momen manis nya karena aku sendiri suka yang manis manis xixixi, ini hanya tentang sikecil yang imut dan menggemaskan dan selalu menjadi rebutan keluarga ternama. guyss ini hanya sebuah karangan dan tidak nyata ya. ini murni karangan aku sendiri yaa, mohon maaf jika ada kesamaan nama, tempat, ataupun lainnya. penasaran? come read my story! :)