cerita tentang seorang mahasiswi tingkat pertama bernama Lisa di jurusan Desain dari perguruan tinggi salah satu di Jakarta. karena di jurusan desain lebih banyak memerlukan dana untuk membuat tugas praktek dan cetak mencetak. Lisa berusaha untuk membantu orang tuanya dengan bekerja apa saja asal halal. Misal menjadi pramuniaga di pekan raya Jakarta atau di Bazar. Pameran - pameran karena Lisa enggak mau memberatkan orang tuanya yang dari golongan ekonomi menengah saja. Dia cuma ingin bekerja mencari tambahan dana kuliah dengan halal seiring dengan berjalannya itu Lisa berusaha mencari pasangan yang bisa mempunyai kendaraan untuk mengantarnya kalau punya keperluan keluar rumah.